Wikipedia:RTRC

(Dialihkan dari Wikipedia:Rtrc)
Melihat perubahan terbaru pada saat itu juga

RTRC atau Real Time Recent Changes adalah alat yang memungkinkan Anda untuk mengawasi perubahan terbaru dari sebuah wiki dalam waktu-nyata. RTRC menyediakan banyak fitur; seperti Timeframing, Penyaringan, Perbedaan-revisi otomatis (Auto-Diff), dan masih banyak lagi.

Cara menggunakan

sunting
  • Buka halaman preferensi Anda, lihat kotak perkakas dan bagian gawai penjelajahan dan klik kotak kosong disebelah tulisan Real-Time Recent Changes
  • Setelah diberi tanda centang di halaman preferensi Anda, silakan kunjungi halaman berikut Istimewa:Halaman kosong/RTRC
  • Selamat menggunakan!

Lihat pula

sunting