Wikipedia:Usulan penghapusan/Mezzaluna
Diskusi berikut telah ditutup. Terima kasih atas partisipasi Anda. Mohon untuk tidak menyunting lagi halaman ini.
- Pengusul: Rahmatdenas (b • k • l)
- Status: Selesai
Kelayakan tidak diturunkan. Publikasi yang berlimpah terhadap subjek ini adalah karena bersandar pada nama besar orang tua subjek. Kebanyakan pulbikasi bukan dikarenakan "pencapaian spesifik". Terlihat dari angle berita yang senada seperti "Mezzaluna rilis single.." atau "putri Bimbim". Rahmatdenas (bicara) 1 November 2023 03.09 (UTC)[balas]
- menurut anda artikel yang memenuhi kriteria kelayakan itu seperti apa ? Chiyemi bicara 1 November 2023 04.18 (UTC)[balas]
- @Fazoffic, Mars Julian, dan Agus Damanik: Chiyemi bicara 1 November 2023 11.24 (UTC)[balas]
- Kembali lagi, saya tidak setuju bila ini dihapus karena referensinya layak. Terkait keterkaitan dengan orang tua subyek, hal ini tidak bisa dihindarkan seperti artikel Frieda Hughes yang merupakan anak Sylvia Plath. Beberapa artikel tentang dirinya hanya membahas pribadi tanpa ada sosok orang tuanya, tapi sangat sulit mencari artikel ini dibandingkan artikel yang mencatut nama ayahnya karena konflik kepentingan yang ingin mencari pengunjung situs. itu pandangan saya dan akan tetap mengikuti pendapat komunitas Agus Damanik (bicara) 1 November 2023 12.56 (UTC)[balas]
- Ditambah lagi dia pernah masuk nominasi AMI dan saya kira ini layak masuk wikipedia.[1] Agus Damanik (bicara) 1 November 2023 12.58 (UTC)[balas]
- Menurut saya ini layak. (Ini bukan karena saya pengembang artikel tersebut). Setuju dengan bung Agus Damanik, contoh lain Raissa Anggiani yang merupakan anak Rommy Sulastyo, ketika ia mendapatkan terobosan karier dengan singelnya nomor 1 di Billboard Indonesia, beberapa referensi yang ada pun tetap menyebut "Raissa anak dari Rommy....". 𝕄𝔸ℝ𝕊 𝕁𝕌𝕃𝕀𝔸ℕ ngobrol 2 November 2023 05.29 (UTC)[balas]
- Terima kasih bung @Agus Damanik dan @Mars Julian atas argumennya. Poin @Agus Damanik soal subjek artikel ini layak karena menjadi nominasi AMI saya sepakat.
- Kalau bukan karena poin itu, artikel ini kurang lebih hanya merupakan "anak tokoh terkenal yang merilis 5 single" tapi "kehidupan pribadinya" banyak disorot media. Rahmatdenas (bicara) 2 November 2023 06.21 (UTC)[balas]
- @Rahmatdenas Setuju. Nominasi ami yang membuat tokoh tersebut bisa dikatakan layak. 𝕄𝔸ℝ𝕊 𝕁𝕌𝕃𝕀𝔸ℕ ngobrol 2 November 2023 06.29 (UTC)[balas]
- Kembali lagi, saya tidak setuju bila ini dihapus karena referensinya layak. Terkait keterkaitan dengan orang tua subyek, hal ini tidak bisa dihindarkan seperti artikel Frieda Hughes yang merupakan anak Sylvia Plath. Beberapa artikel tentang dirinya hanya membahas pribadi tanpa ada sosok orang tuanya, tapi sangat sulit mencari artikel ini dibandingkan artikel yang mencatut nama ayahnya karena konflik kepentingan yang ingin mencari pengunjung situs. itu pandangan saya dan akan tetap mengikuti pendapat komunitas Agus Damanik (bicara) 1 November 2023 12.56 (UTC)[balas]
- @Fazoffic, Mars Julian, dan Agus Damanik: Chiyemi bicara 1 November 2023 11.24 (UTC)[balas]
- ^ Liputan6.com (2023-09-22). "Karya Musik Mezzaluna Berhasil Masuk Nominasi AMI Award 2023". liputan6.com. Diakses tanggal 2023-11-01.