Wikipedia:Usulan penghapusan/Spoiler

Status:    Selesai

Saya usulkan supaya Templat:Spoiler dihapus karena sesuai dengan Wikipedia:Wikipedia bukanlah : Wikipedia bukanlah penyensoran. Walaupun tidak secara langsung menyensor, templat ini seperti templat pornografi yang memperingatkan pengguna untuk tidak membaca bagian-bagian tertentu. ·· Kℇℵ℟ℑℭK 12:45, 24 Oktober 2010 (UTC)

Setuju

sunting
  1.   Setuju. Templat yang mubazir. Seharusnya tidak perlu diberi peringatan. Pembaca pasti sudah tahu bahwa ikhtisar alur cerita di wikipedia membeberkan cerita. -- Adiputra बिचर -- 13:03, 24 Oktober 2010 (UTC)
  2.   Setuju — Tjmoel   bicara 13:04, 24 Oktober 2010 (UTC)

Tidak setuju

sunting
  1.   Tidak setuju Templat itu hanya mengingatkan, bukan menyensor. Hal ini untuk mengantisipasi pengunjung yang sebenarnya ingin menonton tapi ingin melihat review filmnya terlebih dahulu. Agar tidak "terlewat" baca dan filmnya kemudian menjadi tidak menarik karena sudah tahu alur ceritanya.  Marfiadi   Bicara  01:51, 12 Januari 2011 (UTC)