Wonho (penyanyi)
Lee Ho-Seok (Hangul: 이호석, lahir 1 Maret 1993), yang lebih dikenal dengan nama panggung Wonho (원호), adalah seorang penyanyi Korea Selatan di bawah naungan Highline Entertainment.[1] Ia adalah mantan anggota grup vokal laki-laki Korea Selatan Monsta X, yang debut di bawah label Starship Entertainment pada 2015 melalui acara survival Mnet, No.Mercy.[2]
Wonho 원호 | |
---|---|
Informasi latar belakang | |
Nama lahir | Lee Ho-seok |
Lahir | 01 Maret 1993 Sanbon-dong,Gunpo, Korea Selatan |
Pekerjaan | Penyanyi |
Tahun aktif | 2015–kini |
Label | |
Artis terkait |
|
Situs web | wonho-official |
Nama Korea | |
Hangul | |
Hanja | |
Alih Aksara | Yi Ho-seok |
McCune–Reischauer | Yi Hosŏk |
Referensi
sunting- ^ "Wonho Takes Next K-Pop Career Step By Signing With Highline Entertainment". ph.news.yahoo.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-11-23.
- ^ "Mnet and Starship to Launch Survival Program 'No Mercy' to Debut New Hip-Hop Boy Group". ph.news.yahoo.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-11-23.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Wonho.