Xintiandi
Xintiandi (Hanzi: 新天地; Pinyin: Xīntiāndì, Dialek Shanghai: Shintidi[1]) adalah sebuah distrik perbelanjaan, bersantap dan hiburan bebas kendaraan bermotor di Shanghai yang dirancang oleh firma arsitektur global Skidmore, Owings & Merrill.[2][3] Xintiandi kini merujuk kepada wilayah yang lebih luas yang terpusat pada sekitaran Jalan Madang yang meliputi jalan lalu lintas motor dan khusus pejalan kaki.
Referensi
sunting- ^ Warr, Anne: Shanghai Architecture, The Watermark Press, 2007, ISBN 978-0-949284-76-1
- ^ S.F. architects helping to reshape Shanghai
- ^ Pitts, Christopher (April 2013). "Top Sights: Xintiandi". Pocket Shanghai (edisi ke-3rd). Lonely Planet. hlm. 60–61. ISBN 978-1-74179-963-7.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Xintiandi.
- www.shanghaixintiandi.com Diarsipkan 2015-11-19 di Wayback Machine. (dalam bahasa Inggris)
- Xintiandi redevelopment Diarsipkan 2021-08-02 di Wayback Machine.
- Xintiandi Architect