D.I. Pandjaitan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kris Simbolon (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Kris Simbolon (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 76:
 
== Rumah kediaman ==
{{Utama|Rumah (Alm) BrigenBrigjen D.I. Panjaitan}}
Rumah Kediaman D. I. Pandjaitan merupakan salah satu bangunan [[Daftar cagar budaya di Indonesia|cagar budaya Indonesia.]] Dalam [[pembagian administratif Indonesia]], Rumah Kediaman D.I. Pandjaitan berada di [[Kota Administrasi Jakarta Selatan|Kota Adminstrasi Jakarta Selatan]], Provinsi [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Daerah Khusus Ibukota Jakarta]]. Penetapannya sebagai [[cagar budaya]] berdasarkan Surat Keputusan [[Daftar Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Indonesia|Menteri Pendidikan dan Kebudayaan]] Nomor PM.13/PW.007/MKP/05. Surat keputusan ini diterbitkan pada tanggal 25 April 2005.<ref>{{Cite web|title=Rumah (Alm) Brigjen D.I. Pandjaitan - Sistem Registrasi Nasional Cagar Budaya|url=http://cagarbudaya.kemdikbud.go.id/cagarbudaya/detail/PO2014101300004/rumah-alm-brigjen-di-pandjaitan|website=cagarbudaya.kemdikbud.go.id|access-date=13 Juli 2021|archive-date=2021-07-13|archive-url=https://web.archive.org/web/20210713005305/http://cagarbudaya.kemdikbud.go.id/cagarbudaya/detail/PO2014101300004/rumah-alm-brigjen-di-panjaitan|dead-url=yes}}</ref> Alamatnya secara lengkap di Jalan Hasanuddin Nomor 53 kawasan Blok M, [[Kebayoran Baru, Jakarta Selatan|Kebayoran Baru]]. Pembangunan rumah ini sekitar tahun 1956 bersamaan dengan masa pengembangan [[kota satelit]] Kebayoran di Jakarta Selatan. Jumlah lantai bangunan ada dua. Nilai sejarah yang dimiliki oleh rumah ini adalah upaya penculikan D.I. Pandjaitan pada dini hari tanggal 1 Oktober 1965. Saat itu, Pandjaitan menjabat sebagai Asisten IV Menteri atau Panglima [[Angkatan darat|Angkatan Darat]] bidang logistik. Rumah kediaman ini juga menjadi salah satu bagian dari sejarah pemberontakan Gerakan 30 September. Peristiwa lain yang pernah terjadi di rumah kediaman ini adalah kematian D. I. Pandjaitan akibat tertembak. Rumah Kediaman D. I. Pandjaitan pernah digunakan untuk pembuatan film pada tahun 1980-an. Judul film tersebut adalah ''[[Penumpasan Pengkhianatan G 30 S PKI]].'' Film ini dikerjakan oleh sutradara bernama [[Arifin C. Noer]]. Noer menggunakan rumah ini untuk membuat adegan penculikan D. I. Pandjaitan.<ref>{{Cite web|title=Rumah D.I Pandjaitan|url=http://encyclopedia.jakarta-tourism.go.id/post/rumah-d-i-pandjaitan?lang=id|website=encyclopedia.jakarta-tourism.go.id|access-date=13 Juli 2021}}</ref>