Monopoli hukum: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
k Referensi: pembersihan kosmetika dasar
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Monopoli hukum''', '''monopoli undang-undang''', atau monopoli '''''de jure''''' adalah [[Pasar monopoli|monopoli]] dalam persaingan usaha yang dilindungi oleh undang-undang. Monopoli dengan undang-undang dapat berbentuk [[Monopoli negara|monopoli pemerintah]] yang memiliki [[alat produksi]] tertentu atau [[monopoli yang diberikan pemerintah]] dengan kepentingan pribadi dilindungi dari persaingan usaha seperti pemberian hak eksklusif untuk memberikan layanan tertentu di wilayah tertentu (mis. penemuan yang [[Paten|dipatenkan]]) sambil menyetujui kebijakan dan harga yang diatur.<ref>[http://www.investorwords.com/2761/legal_monopoly.html investorwords.com] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20200921062239/http://www.investorwords.com/2761/legal_monopoly.html |date=2020-09-21 }} definition</ref> Monopoli jenis ini biasanya dipertentangkan dengan ''[[Monopoli de facto|monopoli ''de facto'']]'' yang merupakan kategori luas untuk monopoli yang tidak dibuat oleh pemerintah.
 
== Referensi ==
<references />{{Ekonomi-stub}}
 
[[Kategori:Monopoli]]
[[Kategori:Ilmu ekonomi]]
 
 
{{Ekonomi-stub}}