Mentor dari Rhodes: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Adesio2010 (bicara | kontrib)
Mentor dari Rhodes
 
Adesio2010 (bicara | kontrib)
Mentor dari Rhodes
Baris 1:
'''Mentor dari Rhodes''' (Μέντωρ ὁ Ῥόδιος) (skt. 385 SM-340 SM}}) merupakan seorang [[tentara bayaran]] [[Yunani Kuno|Yunani]] dan kemudian [[Satrap]] di pantai Asia. Ia berjuang untuk dan melawan [[Artaxsaca III]] dari [[Persia]]. Ia juga dikenal sebagai suami pertama [[Barsine]], yang kemudian menjadi [[wanita simpanan]] [[Aleksander Agung]].
 
Pada tahun 358 SM, Mentor, bersama dengan saudaranya [[Memnon dari Rhodes|Memnon]], dipekerjakan untuk memberikan kepemimpinan militer oleh seorang [[satrap]] Persia pemberontak, [[Artabazos II dari Frigia|Artabazos]]. Terlepas dari kepemimpinan Mentor yang cakap, pemberontakan tersebut gagal, dan Artabazus, Barsine dan Memnon melarikan diri ke [[Makedonia (kerajaan kuno)|Makedonia]], di mana mereka disambut oleh [[Filipus II dari Makedonia|Filipus II]]. Mentor melarikan diri ke [[Mesir]].