Webuild: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Albertus Aditya memindahkan halaman Salini Impregilo ke Webuild |
Penambahan referensi perubahan nama |
||
Baris 20:
}}
'''Webuild''' (
Grup ini aktif di lebih dari 50 negara di 5 benua dengan mempekerjakan 35.000 orang. Proyek yang pernah dikerjakannya meliputi konstruksi bendungan, PLTA, struktur hidrolik, infrastruktur air, pelabuhan, jalan, jalan tol, jalur rel, sistem metro, proyek bawah tanah, bandara, rumah sakit, pabrik, fasilitas umum, PLTS, dan inisiatif perlindungan lingkungan. Perusahaan ini menempati peringkat pertama pada daftar Engineering News-Record di sektor air, yang merupakan tolok ukur bagi seluruh industri konstruksi.<ref>{{cite news|url=http://www.salini-impregilo.com/en/press/news-events/enr-classification-water-sector-the-salini-impregilo-group-takes-first-place.html |title=ENR Classification – Water Sector: The Salini Impregilo Group takes first place}}</ref>
Baris 29:
Perusahaan ini didirikan dengan nama Impregilo pada tahun 1959. Perusahaan ini berkembang pesat setelah mengakuisisi {{lang|it|Cogefar-Impresit S.p.A., Girola S.p.A.}}, dan Lodigiani S.p.A. pada tahun 1990.<ref>{{cite news |last=Rickard |first=Carmel |url=http://www.sadocc.at/news/2006/2006-112.shtml |title=Water project trial targets Italian giant |publisher=[[Business Day (South Africa)|Business Day]] |date=4 September 2006 |accessdate=14 July 2013}}</ref>
Pada tahun 2011, Salini mulai membeli saham Impregilo sedikit demi sedikit, hingga mencapai 25% pada tahun 2012. Upaya Salini mengakuisisi Impregilo pun awalnya mendapat penolakan dari sekelompok investor, namun Salini berhasil meyakinkan mayoritas investor pada Rapat Umum Pemegang Saham yang digelar pada bulan Juli 2012 untuk mengganti dewan direksi Impregilo dengan calon yang mereka ajukan. Setelah resmi menjabat, dewan direksi baru inipun menerima tawaran Salini untuk membeli seluruh saham Impregilo yang belum dimilikinya. Pietro Salini pun menjadi CEO perusahaan ini. Beberapa bulan kemudian, dewan direksi pun menyetujui rencana Salini.<ref>{{cite web|url=https://www.bloomberg.com/news/articles/2012-07-11/italian-families-in-showdown-for-control-of-builder-impregilo|title=Italian Investors Feud Over Biggest Builder Impregilo|date=12 July 2012|publisher=Bloomberg|accessdate=10 August 2016}}</ref>
Pada tahun 2013, Salini menerbitkan tawaran untuk dapat membeli sisa saham Impregilo yang belum dimilikinya. Pada bulan Januari 2014, transaksi pembelian berhasil diselesaikan dan Salini Impregilo pun resmi terbentuk.<ref>{{cite news |last=Flak |first=Agnieszka |url=https://www.reuters.com/article/2013/09/12/us-impregilo-idUSBRE98B0KR20130912 |title=Impregilo shareholders approve merger with Salini |publisher=Reuters |date=12 September 2013 |accessdate=1 March 2014}}</ref>
Pada tanggal 18 Desember 2018, Marco Bucci, wali kota Genoa dan komisioner yang mengawasi rekonstruksi [[Ponte Morandi|jembatan di atas Sungai Polcevera]] mengumumkan penunjukan Salini Impregilo dan Fincantieri Infrastructure, melalui perusahaan baru yang disebut PERGENOVA, untuk merekonstruksi jembatan tersebut berdasarkan desain yang dibuat oleh [[Renzo Piano]].<ref>{{Cite news|url=https://www.nytimes.com/aponline/2018/12/18/world/europe/ap-eu-italy-genoa-bridge.html|title=Genoa Announces $229M Project to Replace Collapsed Bridge|last=Press|first=The Associated|date=2018-12-18|work=The New York Times|access-date=2018-12-19|language=en-US|issn=0362-4331}}</ref><ref>{{cite web|url=https://www.salini-impregilo.com/genoa-bridge|title=Genoa Bridge - Salini Impregilo|website=www.salini-impregilo.com|access-date=2018-12-19}}</ref><ref>{{cite web|url=https://www.fincantieri.com/en/media/press-releases/2018/salini-impregilo-fincantieri-to-rebuild-genoa-bridge-with-new-pergenova-company/|title=Fincantieri {{!}} SALINI IMPREGILO, FINCANTIERI TO REBUILD GENOA BRIDGE WITH NEW “PERGENOVA” COMPANY|website=www.fincantieri.com|language=en|access-date=2018-12-19}}</ref>
Pada tanggal 4 Mei 2020, perusahaan ini mengubah namanya menjadi "WeBuild".<ref>{{cite web|url=https://www.repubblica.it/economia/finanza/2020/05/04/news/salini_impregilo_cambia_nome_da_oggi_nasce_webuild-255611800/ |title=Salini Impregilo cambia nome: da oggi nasce Webuild - la Repubblica |publisher=Repubblica.it |date= |accessdate=2020-05-04}}</ref>
==Operasi==
|