Nevermind: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Carlos89366 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Carlos89366 (bicara | kontrib)
Baris 33:
==Latar Belakang==
 
Nirvana adalah band yang berasal dari [[Aberdeen, Washington]], yang dibentuk oleh Kurt Cobain dan [[Krist Novoselic]], di mana mereka sudah membuat perjanjian ke label rekaman independen [[Sub Pop]]. Nirvana merilis album perdana mereka [[Bleach]] di tahun 1989, dengan Chad Channing yang memegang posisi dram. Namun Channing meninggalakan Nirvana di tahun 1990 dan band tersebut sangat membutuhkan penabuh dram peemanenpermanen. Ketika band ''[[hardcore punk]]'', [[Scream]] sedang menggelar pertunjukkan, penabuh dram [[Dave Grohl]] membuat Novoselic dan Cobain sangat terkesan. Ketika Scream bubar secar tak terduga, Grohl menghubungi Novoselic, mengajaknya ke Seattle, dan kemudian mengundangnya untuk bergabung dengan Nirvana. Novoselic mengatakan bahwa ketika monoleh kembali ke belakang,ketika Grohl bergabung dengan Nirvana, segalannya berjalan dengan lancar.<br />
 
Sementara itu Cobain sedang menulis beberapa buah lagu baru. Pada saat tersebut, Cobain mendengarkan band seperti [[R.E.M]], [[The Smithereens]], dan [[Pixies]]. Merasa dikecewakan oleh musik rock keras yang populer di lingkungan musik ''grunge'' di Seattle di mana imej tersebut dibangun oleh Sub Pop, Cobain – diinspirasikan dengan kebiasaan mendengarkan musik secara kontemporer- mulai menulis beberapa lagu yang lebih melodis. Kunci dari pengembangan ini adalah dengan merilis singel “[[Silver]]” di tahun 1990 di bawah Sub Pop (sebelum Grohl bergabung dengan Nirvana), di mana Cobain berkata, “ini seperti sebuah pernyataan. Saya harus menulis sebuah lagu pop dan merilisnya ke dalam sebuah singel supaya orang-orang siap dengan rekaman berikutnya. Saya ingin menulis lagu-lagu seperti itu.” Grohl berkata bahwa Nirvana pada saat itu sering membuat analogi dengan membuat musik seperti musik anak-anak, di mana Nirvana berusaha untuk membuat lagu-lagunya sesederhana mungkin.<br />