Banjir Jakarta 2007: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
 
Banjir 2007 ini lebih luas dan lebih banyak memakan korban manusia dibandingkan bencana serupa yang melanda pada tahun [[Banjir Jakarta 2002|2002]] dan [[1996]]. Sedikitnya 80 orang dinyatakan tewas selama 10 hari karena terseret arus, tersengat listrik, atau sakit. Kerugian material akibat matinya perputaran bisnis mencapai triliunan rupiah, diperkirakan 4,3 triliun rupiah. Warga yang mengungsi mencapai 320.000 orang hingga 7 Februari 2007.
 
==Sebab==
Akibat utama banjir ini adalah curah hujan yang tinggi, dan [[musik hujan]] di Indonesia mulai bulan [[Desember]] dan berakhir bulan [[Maret]]. Pada tahun 2007, intensitas hujan mencapai puncaknya pada bulan Februari, dengan intensitas terbesar pada akhir bulan.<ref>{{cite news
| last =
| first =
| coauthors =
| title =Jakarta flood victims could face more rain, illness
| work =
| pages =
| language =English
| publisher =Relief Web
| date =2007-02-16
| url =http://www.reliefweb.int/rw/RWB.NSF/db900SID/JBRN-6YGJXC?OpenDocument
| accessdate = 2007-03-08 }}</ref>
 
==Antisipasi==