Deklarasi Bangkok 1993: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
→Tujuan: Perbaiki pranala ke halaman disambiguasi |
||
Baris 5:
Deklarasi Bangkok 1993 ini diadakan pada 29 Maret sampai 2 April 1993 di [[Bangkok]], [[Thailand]] dengan berdasar pada Resolusi Majelis Umum [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]] No. 46/116 yang terbit pada 17 Desember 1991. Deklarasi ini dihadiri oleh hampir seluruh negara-negara di [[Asia]], dari [[Iran]] sampai [[Mongolia]], dan juga mengikutsertakan [[Lembaga swadaya masyarakat|Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM)]] yang berkonsentrasi pada isu-isu Hak Asasi Manusia di kawasan Asia.<ref>{{Cite web|url=https://www.hurights.or.jp/archives/other_documents/section1/1993/04/final-declaration-of-the-regional-meeting-for-asia-of-the-world-conference-on-human-rights.html|title=Final Declaration of the Regional Meeting for Asia of the World Conference on Human Rights {{!}} ヒューライツ大阪|website=www.hurights.or.jp|language=ja|access-date=2017-12-06}}</ref><ref name=":0">{{Cite web|url=https://www.carnegiecouncil.org/publications/archive/dialogue/1_04/articles/518|title=The Bangkok Declaration Three years After: Reflections on the State of the Asia-West Dialogue on Human Rights {{!}} Carnegie Council for Ethics in International Affairs|website=www.carnegiecouncil.org|language=en-US|access-date=2017-12-06}}</ref>
Deklarasi ini juga sebagai salah satu langkah persiapan negara-negara [[Asia]] dalam menyambut [[Konferensi Dunia tentang Hak Asasi Manusia]] yang akan diadakan di [[Vienna]], [[Austria]] pada Juni tahun yang sama. Menurut ahli hubungan internasional dari [[Universitas Columbia]], [[Joanne Bauer]], Deklarasi Bangkok 1993 dibuat untuk mengimbangi sekaligus menolak dominasi
== Konsep dan Prinsip ==
|