Kembang sepatu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Eiskrahablo (bicara | kontrib)
Penambahan informasi.
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
hoax
Baris 17:
 
'''Kembang sepatu''' ({{lang-jv|ꦏꦼꦩ꧀ꦧꦔ꧀ꦮꦺꦴꦫꦮꦫꦶ|kêmbang worawari}}; {{lang-la|Hibiscus rosa-sinensis L.}}) adalah [[tanaman semak]] suku [[Malvaceae]] yang berasal dari [[Asia Timur]] dan banyak ditanam sebagai [[tanaman hias]] di daerah [[tropis]] dan [[subtropis]]. Bunga besar, berwarna merah dan tidak berbau. Bunga dari berbagai [[kultivar]] dan [[hibrida]] bisa berupa bunga tunggal (daun mahkota selapis) atau bunga ganda (daun mahkota berlapis) yang berwarna putih hingga kuning, oranye hingga merah tua atau merah jambu.
 
Di [[Sumatra]]{{cn}} dan [[Malaysia]], kembang sepatu disebut '''bunga raya'''. Bunga ini ditetapkan sebagai bunga nasional [[Malaysia]] pada tanggal [[28 Juli]] [[1960]].
 
== Deskripsi ==