Gunung Punikan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Raditya Nanta (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Raditya Nanta (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 43:
[[File:Gundukan Punikan.jpg]]
 
Gunung Punikan termasuk Busur Gunung berapi [[Periode Kuarter]]. <ref>{{Cite book|last=van|first=Bemmelen|date=1949|title=The Geology of Indonesia|url-status=live}}</ref> Gunung Punikan diperkirakan berumur [[Neogen]]-[[Pleistosen]]. Gunung Punikan terakhir erupsi pada kala [[Pleistosen]]. Puncaknya dinamakan Puncak atau Bukit Pemuteran dengan ketinggian 14901498 mdpl.
Gunung ini memiliki kawah dengan panjang 6.3 kilometer dan diameter 3.1 kilometer. Gunung ini terletak di sebelah barat [[Gunung Rinjani]]. Sama seperti Rinjani, Gunung Punikan termasuk Gugusan Gunung api [[Busur Sunda]].