Presiden Amerika Serikat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Esa Fadjri (bicara | kontrib)
menambahkan bab Kewenangan Legislatif
Esa Fadjri (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 124:
 
=== Mengatur Agenda ===
[[Berkas:P20220301AS-3170 (51989432295).jpg|jmpl|270x270px|Presiden [[Joe Biden]] menyampaikan [[State of the Union|Pidato Kenegaraan]] dalam sesi Sidang Bersama Kongres pada tanggal 1 Maret 2022. Dibelakang Biden adalah [[Wakil Presiden Amerika Serikat|Wakil Presiden]] [[Kamala Harris]] (sebagai Presiden Senat) dan [[Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat|Ketua DPR]] [[Nancy Pelosi]]]]
Dalam sejarah amerika, para calon presiden menyampaikan janjinya untuk sebuah agenda legislatif. Secara resmi dalam Bab II Pasal 3 Ayat 2 menyatakan bahwa presiden merekomendasikan tindakan dan kebijakan yang ia akan lakukan kepada Kongres. Hal ini dilakukan dengan cara yaitu Presiden menyampaikan pidato kenegaraannya yang dikenal dengan istilah ''[[State of the Union]]'' yang biasanya akan menjadi tolok ukur kebijakan legislatif presiden dalam tahun yang sama dan tolok ukur itu didapat dengan melakukan komunikasi resmi maupun tidak resmi bersama Kongres.