Pasar Sentul: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fachrian Muzaqi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Fachrian Muzaqi (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 35:
Kawasan Pakualaman"]. ''Skripsi''. Yogyakarta:Universitas Islam Indonesia</ref>
 
Perkembangan ekonomi dan perdagangan di Kadipaten Pakualaman membuat pangkalan tersebut semakin ramai dan akhirnya tempat tersebut menjadi sebuah pasar. Tidak diketahui secara pasti kapan pemindahan pasar tradisional dari Tanjung menuju ke Sentul di Margoyasan. Namun, bangunan pasar Sentul diyakini telah ada sejak era 1940-an.<ref name="Laksmita"/>
 
Pasar Sentul secara resmi dibuka pada bulan Februari tahun 1986 oleh wali kota Yogyakarta saat itu, [[Soegiarto]]<ref name=gudegnet/>, menggantikan fungsi pasar Tanjung yang sudah hilang sebagai bagian dari ''Catur Gatra Tunggal''.