Alexander Poskrebyshev: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Esa Fadjri (bicara | kontrib)
Tag: halaman dengan galat kutipan VisualEditor
Esa Fadjri (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: halaman dengan galat kutipan VisualEditor
Baris 101:
 
Berdasarkan penuturan Poskrebyshev, Stalin pernah memerintahkan supaya janda Lenin, [[Nadezhda Krupskaya]] diracun saat pesta perayaan ulang tahunnya. Abu Krupskaya kemudian dikuburkan di [[Nekropolis Tembok Kremlin]]<ref>''Toxic Politics: The Secret History of the Kremlin's Poison Laboratory―from the Special Cabinet to the Death of Litvinenko'' by [[Arkadi Vaksberg]] and Paul McGregor, [[ABC-Clio]], {{ISBN|031338746X}}, pages 75-81</ref><ref>[[Yuri Felshtinsky]] and [[Vladimir Pribylovsky]], ''The Corporation. Russia and the KGB in the Age of President Putin'', [[Encounter Books]], {{ISBN|1-59403-246-7}}, February 25, 2009, page 445.</ref>.
 
== Kejatuhan, Pensiun dan Kematian ==
Stalin memberhentikan Poskrebyshev dari jabatannya di Bidang Khusus dan perannya sebagai Sekretaris Pribadinya pada tahun 1952, dibawah tekanan dari Lavrenti Beria<ref name="Necropol3" /><ref name="Rappaport p. 2103" />. Pada tahun 1953, Poskrebyshev diberhentikan dari kegiatan politik aktif dan dipaksa pensiun setelah terlibat dalam [[Plot Dokter]]<ref name="Necropol3" /><ref name="Rappaport p. 2103" />. Ia dituduh terlibat dalam konspirasi tersebut bersama [[Viktor Abakumov]]<ref>{{cite book|last=Deriabin|first=Peter|year=1998|title=Inside Stalin's Kremlin|publisher=Brassey's|isbn=1-57488-174-4|page=79}}</ref>.
 
Setelah kematian Stalin dan Beria, Poskrebyshev direhabilitasi dan diberikan kedudukan di Presidium Komite Pusat. Setelah [[Kongres Partai Komunis Uni Soviet XX|Kongres Ke XX]], ia kembali dikecam oleh Khrushchev dan pensiun kembali untuk selamanya dari dunia perpolitikan Uni Soviet dan tinggal di Moskwa selama sisa hidupnya<ref name="Khrushchev">{{cite web|date=24–25 February 1956|title=Speech to the 20th Congress of the C.P.S.U.|url=http://www.marxists.org/archive/khrushchev/1956/02/24.htm|work=marxists.org|accessdate=9 July 2009}}</ref>. Poskrebyshev wafat pada 3 Januari 1965. Ia mendapatkan sebuah entri di Ensiklopedia Soviet Raya edisi ke-1 dan ke-2 namun tidak dimasukkan kedalam edisi ke-3.
 
== Daftar Referensi ==