Sinterklas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Hungaria
Baris 13:
 
== Asal ==
SANTAHOKI88.com
=== Dari Kristen kuno ===
[[Santo Nikolaus dari Myra]] adalah inspirasi utama untuk figur orang [[Kristen]] tentang Sinterklas. Dia adalah [[uskup]] [[Myra]] di [[Lycia]] pada abad ke 4. Nikolaus terkenal untuk kebaikannya memberi hadiah kepada orang miskin. Dia sangat religius dari awal umurnya dan mencurahkan hidupnya untuk Kristen. Di [[Eropa]] (lebih tepatnya di [[Belanda]], [[Belgia]], [[Austria]] dan [[Jerman]]) dia digambarkan sebagai [[uskup]] yang berjanggut dengan jubah resmi. [[Relik]] dari Santo Nikolaus dikirim ke [[Bari]] di [[Italia]] selatan oleh beberapa [[pedagang]] [[Italia]]; sebuah [[basilika]] dibangun tahun 1087 untuk memberi mereka rumah dan menjadi daerah ziarah.