Kurva indiferensi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kris Simbolon (bicara | kontrib)
Referensi: will be refined later
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Kris Simbolon (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
Baris 1:
{{refimprove}}
[[Berkas:Simple-indifference-curves.svg|jmpl|250px|Contoh peta indiferensi yang menampilkan tiga kurva indiferensi.]]
'''Kurva indiferensi''' dalam [[Ekonomi mikro|mikroekonomi]] adalah [[kurva]] yang menggambarkan hubungan antara dua bundel barang di mana konsumen mendapatkan tingkat kepuasan yang sama (indiferen) pada tiap-tiap titik kombinasi kuantitas (Q) kedua bundel tersebut.<ref name=":0">{{Cite book|last=Mankiw|first=N. Gregory|last2=Quah|first2=Euston|last3=Wilson|first3=Peter|date=2013|title=Pengantar Ekonomi Mikro Edisi Asia (Volume 1)|location=Jakarta|publisher=Salemba Empat|isbn=9789790613553|pages=464-465|translator-last=Hutagalung|translator-first=Barlev Nicodemus|url-status=live}}</ref>