Semoga Kau Kembali: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TjBot (bicara | kontrib)
k bot:kosmetik perubahan
TjBot (bicara | kontrib)
k :-{{spoiler}} ; sesuai diskusi usulan
Baris 28:
 
== Sinopsis ==
 
{{spoiler}}
Film dengan judul lain One Way Ticket ini dimulai dengan cuplikan pertempuran yang dialami oleh pahlawan [[Yos Sudarso]] dalam perang untuk membebaskan Irian Barat (Irian Jaya). Maksudnya memang film ini untuk menunjukan semangat kepahlawanan itu menitis pada generasi penerus Angkatan Laut. Mayor Rino, komandan kapal perang Sultan Iskandar, suatu kali mendapat perintah ''One Way Ticket''. Bagaimana perintah itu dijalankan, begitu juga sebabnya, tidak begitu jelas. Yang jelas adalah Rino berhasil dan pulang mendapatkan istrinya baru saja melahirkan bayi mereka<ref>[http://perfilman.pnri.go.id/filmografi.php?1=1&a=view&recid=FILM-M498 Semoga Kau Kembali], diakses pada 11 Desember 2009</ref>