Toyota Starlet: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Celicagtfour (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Celicagtfour (bicara | kontrib)
Baris 21:
 
==Starlet 80 Series (1990-1998)==
[[Image:StarletEP81XLiHolland.jpeg|thumb|250px|left|1992 Starlet 1.3 XLi EP81]]
Model ini menggunakan platform P80 dengan design body yang lebih bulat dari model sebelumnya. Untuk pasar Jepang, Starlet mendapat mesin baru 16 valve 4E-F (karburator), 4E-FE (injection), dan 4E-FTE (injection, turbo). Starlet export tetap menggunakan mesin 1E, 2E, atau 2E-E. Mesin diesel 1N dipasang pada Starlet di Jepang dan beberapa negara di Eropa.