Toyota Avanza: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arya dhieva1 (bicara | kontrib)
Arya dhieva1 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 16:
| aka = [[Daihatsu Xenia]]
}}
 
<br><br><br>
'''Toyota Avanza''' adalah sebuah mobil yang diproduksi di [[Indonesia]] oleh [[Toyota]], yang juga menjualnya dengan merek [[Daihatsu Xenia]]. Mobil ini diluncurkan saat [[Gaikindo Auto Expo]] pada 2003 dan terjual 100.000 unit pada tahun tersebut. Nama "Avanza" berasal dari [[bahasa Italia]] ''avanzato'', yang berarti "peningkatan".
 
Baris 25:
[[Toyota Avanza]] juga dipasarkan di sejumlah negara Asia Pasifik seperti Malaysia (Versi 1.5G dilengkapi dengan Airbag), Thailand, dan Filipina, selain itu juga dipasarkan di Afrika Selatan dan Mexico. Sementara [[Daihatsu Xenia]] juga dijual di [[Republik Rakyat Tiongkok|Tiongkok]] dengan konfigurasi kapasitas mesin 4 silinder 1500cc seperti Avanza.
 
<br><br><br>
 
==Tipe==
Saat ini [[Toyota Avanza]] mengkhususkan diri pada 2 jenis kapasitas mesin (4 silinder 1300cc, dan 4 silinder 1500cc), sedangkan model kembar dari Avanza yaitu [[Daihatsu Xenia]] menggunakan 2 jenis mesin yang berkapasitas lebih rendah (3 silinder 1000 cc, dan 4 silinder 1300 cc).
Baris 40:
*Xenia 1.3Xi (1300cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Manual
 
<br>
==Fitur==
 
Baris 65 ⟶ 66:
*Child Lock Protector
*Outer Mirror with turning signal
<br><br>
===Model 1500cc===
Fitur yang tertera di bawah ini merupakan kelengkapan yang hanya terdapat pada versi dan model Avanza yang berkapasitas mesin 1500cc VVTi (Avanza S-Type) yang diproduksi mulai akhir tahun 2006 hingga saat ini.
Baris 82 ⟶ 83:
*Front and rear bumper spoiler
*Side Skirting
<br><br>
===Paket Asesoris (Model 1000cc, 1300cc dan 1500cc)===
Item-item yang tertera di bawah ini merupakan paket asesoris dan variasi tambahan yang dapat di gunakan dan dipasang pada seluruh versi dan model Avanza ataupun Xenia (VVTi Series) yang diproduksi mulai akhir tahun 2006 hingga saat ini.
Baris 95 ⟶ 96:
*Ornament Assy Back Door
*Cargo Net
<br><br>
===Paket Pilihan dan Modifikasi===
Item-item yang tertera di bawah ini merupakan paket modifikasi yang telah dan pernah diinstalasikan ke Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia. Paket-paket tersebut di bawah juga telah tersedia versi khusus Avanza-Xenia yang dapat dengan mudah diinstalasikan.
Baris 103 ⟶ 104:
*[[Water Injection]]
*Electric Power Steering System
<br>
 
==Komunitas==
[[Berkas:Logo_AXIC.gif |thumb|200px|right|Logo AXIC - Forum]]