Bryan Domani

pemeran laki-laki asal Indonesia
Revisi sejak 3 April 2017 21.11 oleh CommonsDelinker (bicara | kontrib) (Berkas Bryan_Domani.jpeg dibuang karena dihapus dari Commons oleh Daphne Lantier)

Bryan Elmi Domani atau dikenal dengan Bryan Domani (baca: Bi di);, nama panggung BD Diambil dari huruf di nama lahirnya yaitu "Bryan" untuk "B" dan "Domani" untuk "D". (lahir 29 Juli 2000) adalah pemain sinetron dan penyanyi Indonesia. Ia juga membintangi sinetron Bastian Steel Bukan Cowok Biasa, Aisyah Putri The Series: Jilbab In Love & Perempuan Di Pinggir Jalan The Series di RCTI. Ia berdarah campuran Indonesia dan Jerman.[1][2]

Bryan Domani
LahirBryan Elmi Domani
29 Juli 2000 (umur 24)
Jerman Muenchen, Jerman.
Kebangsaan Indonesia
Nama lainBD, Bidi, Bryan
PekerjaanAktor, Penyanyi, Model, penari, Bintang Iklan
Tahun aktif2011 - Sekarang
Dikenal atas
Tinggi173 m (567 ft 7 in)
PasanganSuper7 (2011-2014)
Megan Domani (Adik)
Rebecca Tamara (Sepupu)
Minutes Before Midnight
Orang tuaJurgen Domani (Ayah)
Ade Domani (Ibu)
IMDB: nm6255002 X: Bryandomani__BD Instagram: bryandomani_bd_ Modifica els identificadors a Wikidata

Biografi

Mempunyai nama lengkap Bryan Elmi Domani, namun ia lebih akrab dipanggil dengan nama BD. Bryan Domani mulai dikenal ketika ia menjadi anggota Super7. Ia adalah anak pertama pasangan Ade Domani dan Jurgen Domani.

Bryan dilahirkan di luar negeri, tepatnya di kota Munchen, Jerman, pada tanggal 29 Juli 2000. Penyanyi beragama Islam ini mengaku suka dengan seni dan berolahraga. Saat ini Bryan tengah menempuh pendidikan di SMP Universal Kelapa Gading, Jakarta.

Setelah keluar dari Super7, BD bersolo karier dengan menjadi bintang iklan dan pemain sinetron. Sinetron terbaru Bryan Domani pada tahun 2014 ini adalah Bastian Steel Bukan Cowok Biasa & Aisyah Putri The Series: Jilbab In Love. Pada sinetron BSBCB itu, ia beraduk akting dengan Bastian Bintang Simbolon, mantan personil grup boyband Coboy Junior. dan Pada Pertengahan 2015 Ini Bryan Domani Membintangi sinetron Perempuan Di Pinggir Jalan The Series beradu akting dengan Haviza Devi Anjani.

Bryan Domani juga sempat merambah dunia peran. Ia tercatat pernah tampil di dua judul serial televisi yaitu Best Friend Forever (2012), Jessy & Super7 (2013). Penyuka Pete ini juga membintangi film yang mengisahkan perjalanan Super7, Suka Suka Super Seven: Habis Gelap Menuju Terang (2014).

Super7 (2011-2014)

Sebelum Tergabung dalam grup musik, Minutes Before Midnight Bryan Domani masuk ke dalam grup musik Super7. BD saat itu di Super7 Menggantikan James Awuy yang telah Resign dari Super7, namun pada Tahun 2014 Bryan Domani menyatakan dia Resmi Keluar dari Super7 dan sudah tidak ada terikat kontrak apapun dengan Super7. Bd tergabung dalam Super7 hanya 3 Tahun saja. Seiring berjalannya waktu BD tergabung di Minutes Before Midninght Bersama Alif Matata & Filippo Angelo.

Minutes Before Midnight (2015-sekarang)

Setelah BD Memutuskan Mengundurkan diri dari Super7, bukan berati BD meninggalkan dunia Tarik suara, BD diajak sama Ressa Herlambang (Produser MBM) Untuk Bergabung di Minutes Before Midnight Kebetulan Anggota MBM Sudah BD Kenal semua, Seperti Filippo Angelo yang pernah Main Sinetron bareng BD di Bastian Steel Bukan Cowok Biasa dan Alif Matata pun juga BD sudah kenal. Pertama Singel MBM adalah Ya Cuma Kamu. BD & MBM Sedang di sibukkan oleh Promo singel Pertamanya di Televisi maupun di luar sana.

Karier

Video Musik

Diskografi

Album

Tahun Nama Label Distributor
2012 The Adventure Of Super7 Keci Music KFC
Swara Sangkar Emas
Music Factory Indonesia
2013 KFC Adu Bintang Swara Sangkar Emas
Music Factory Indonesia
KFC
Swara Sangkar Emas
Music Factory Indonesia
2013 Bersama Meraih Mimpi Keci Music Indomaret
2013 Keci Christmas Songs Keci Music Indomaret
2014 Anak Indonesia Keci Music Indomaret

Singel

Singel Pencipta Tahun Album Label
BFF (Sahabat) The Djoni Project 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Minggu Ceria Kiki Bean 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Ayah & Ibu Adrian Warouw 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Menabung Nugroho H.S 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Bersekolah Nugroho H.S 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Bersepeda Paul T-Five 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Liburan Paul T-Five 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Go Green! Bimo "Brutal" & Anda 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Ora Et Labora Adrian Warouw 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Anak Indonesia Ade Govinda 2012 The Adventure Of Super7 Keci Music
Bersama Meraih Mimpi Anda Wardhana 2013 Bersama Meraih Mimpi Keci Music
Watch Out - 2013 OST Bersama Meraih Mimpi Keci Music
Sang Juara - 2013 OST Bersama Meraih Mimpi Keci Music
Hidup Adalah Ibadah - 2013 - Keci Music
Ya Cuma Kamu Ressa Herlambang 2015 TBA R.A Management

Buku

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Produksi
2014 Suka Suka Super Seven: Habis Gelap Menuju Terang BD OMG Cinema
2017 The Returning Ricky Kaninga Pictures

Sinetron

Tahun Judul Peran Produksi
2013 Jessy & Sahabat (Jessy & Super7) Rino Mizan Productions (Indosiar)
2013 Bersama Meraih Mimpi BD MD Entertainment (MNCTV)
2014 Bastian Steel Bukan Cowok Biasa Guntur SinemArt (RCTI)
2014–2015 Aisyah Putri The Series: Jilbab In Love Bryan SinemArt (RCTI)
2015–2016 Kau Seputih Melati Reno SinemArt (RCTI)
2016–2017 Anak Jalanan Adam SinemArt (RCTI)
2017 Anak Langit Endro Jorgy (Enjoy) SinemArt (SCTV)
2017 Suci Dalam Jiwa SinemArt (SCTV)

FTV

Acara Varietas

Tahun Acara Saluran TV
2012 Cinta Juga Kuya SCTV
Pelangi Trans7
Buah Hati Metro TV
Show Imah Trans TV
Ranking 1 Trans TV
2013 Sarah Sechan NET.
Lolipop RTV
The Comment NET.
2015 Xtra Seleb RTV
TopList RTV
2016 Ranking 1 TRANS TV
Rumpi TRANS TV
Baper RCTI
Xtra Seleb RTV
Islam Itu Indah TRANS TV

Prestasi

  • Juara Cipta Lagu Sekuta Bali

Iklan

Referensi

  1. ^ Liputan6.com. "Bryan Super Seven Pesta Bersama Anak Yatim". Diakses tanggal 04-09-2012. 
  2. ^ WorldOfAlwaysBD.blogspot.com. "Biodata Bryan Domani". Diakses tanggal 08-07-2014. 

Pranala luar