Maruli Simanjuntak

Kepala Staf TNI Angkatan Darat
Revisi sejak 8 Januari 2018 12.30 oleh 27christian11 (bicara | kontrib) (Menghapus Kategori:Marga Batak menggunakan HotCat)

Brigadir Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc (lahir 27 Februari 1970) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang saat ini ia menjabat Wakil Komandan Paspampres.[1] Sebelumnya sejak 5 Februari 2016 sampai dengan 25 April 2017 mengemban amanat sebagai Danrem 074/Warastratama.[2]

Maruli Simanjuntak
Wakil Komandan Paspampres
Mulai menjabat
25 April 2017
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Komandan Korem 074/Warastratama
Masa jabatan
5 Februari 2016 – 25 April 2017
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir27 Februari 1970 (umur 54)
Indonesia Bandung, Jawa Barat
Suami/istriNy. Paulina Pandjaitan
HubunganMertua:
Jenderal TNI HOR (Purn.) Luhut Binsar Pandjaitan
AlmamaterAkademi Militer (1992)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1992−sekarang
Pangkat Brigadir Jenderal TNI
SatuanInfanteri (Kopassus)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Maruli, lulusan Akademi Militer 1992 ini berpengalaman dalam Infanteri Kopassus dan Detasemen Tempur Cakra. Jabatan terakhirnya adalah Komandan Grup A Paspampres.[3]

Riwayat Jabatan

  • Komandan Denpur Cakra (2002)
  • Pabandya Ops Mako Kopassus (2005)
  • Danyon 21 Grup 2 Kopassus (2008)
  • Dan Sekolah Komando Pusdik Passus (2009)
  • Wadan Grup 1 Kopassus (2010)
  • Dan Grup 2 Kopassus (2013)
  • Asops Danjen Kopassus (2014)
  • Dan Grup A Paspampres (2014-2016)
  • Danrem 074/Warastratama (2016-2017)
  • Wadanpaspampres (2017-Sekarang)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Brigjen TNI Teguh Arief Indratmoko
Wakil Komandan Paspampres
25 April 2017 - Sekarang
Diteruskan oleh:
Petahana
Didahului oleh:
Kolonel Arh. Toto Nugroho, S.Ip
Komandan Korem 074/Warastratama
5 Februari 2016 - 25 April 2017
Diteruskan oleh:
Petahana
Didahului oleh:
Kolonel Inf. Bambang Trisnohadi
Komandan Grup A Paspampres
23 Oktober 2014 - 5 Februari 2016
Diteruskan oleh:
Kolonel Inf. Mohamad Hasan