Dokter umum
Artikel ini memerlukan pemutakhiran informasi. |
Dokter umum adalah tenaga medis yang diperkenankan untuk melakukan praktik medis tanpa harus spesifik memiliki spesialisasi tertentu, hal ini memungkinkannya untuk memeriksa masalah-masalah kesehatan pasien secara umum untuk segala usia.[1]
Dokter umum juga biasa disebut sebagai dokter keluarga.[1]