Partai Daulat Aceh

Revisi sejak 17 Juli 2008 07.59 oleh REX (bicara | kontrib) (Melindungi "Partai Daulat Aceh": perlindungan dari penyuntingan anonim [edit=autoconfirmed:move=autoconfirmed] (kadaluwarsa 23:59, 9 April 2009 (UTC)))

Partai Daulat Aceh adalah salah satu partai politik di Indonesia. Partai ini ikut dalam Pemilihan Umum Legislatif Indonesia 2009 dan pemilihan anggota parlemen daerah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam. [1]

Partai Daulat Aceh

Referensi

  1. ^ http://www.acehutara.go.id/?pilih=hal&id=51