Tsuburaya Productions
perusahaan asal Jepang
Tsuburaya Productions (円谷プロダクション , Tsuburaya Purodakushon, atau Tsuburaya Pro (円谷プロ , Tsuburaya Puro)) adalah produksi studio di tokusatsu yang berbasis di Jepang dan didirikan pada tahun 1963 oleh direktur SFX Eiji Tsuburaya.
== Serial TV ==SYUKRI
Berikut ini adalah daftar beberapa serial tokusatsu yang sudah pernah diproduksi oleh Tsuburaya Pro
- Serial Ultra (1966 -)
- Ultra Q (1966)
- Ultraman (1966)
- Ultraseven (1967)
- Return of Ultraman (1971)
- Ultraman Ace (1972)
- Ultraman Taro (1973)
- Ultraman Leo (1974)
- Ultraman 80 (1980)
- Ultraman Tiga (1996)
- Ultraman Dyna (1997)
- Ultraman Gaia (1998)
- Ultraman Cosmos (2001)
- Ultra Q: Dark Fantasy (2002)
- Ultraman Nexus (2004)
- Ultraman Max (2005)
- Ultraman Mebius (2006)
- Ultraseven X (2007)
- Ultra Galaxy: Daikaijuu Battle (2007 - 2008)
- Kaijuu Booska
- Kaiki Daisakusen
- Mighty Jack
- Chibira-kun
- Redman
- Mirrorman
- Triple Fighter
- Kinkyuu Shirei 10-4 10-10
- Fireman
- Kyoubu Gekijou Anbarans
- Jumborg Ace
- Kimi Matedomo
- Army of the Ape
- Serial trilogi Kyouryuu
- Star Wolf
- Pro Wrest no Hoshi Astekaizer
- Andro Melos
- Denkou Choujin Gridman
- Rosetta: The Masked Angel
Pranala luar
- (Jepang) The Official Tsuburaya Productions Webpage (bahasa Jepang)
- (Inggris) The Official Tsuburaya Productions Webpage (bahasa Inggris)
- (Jepang) (Inggris) Situs resmi Eiji Tsuburaya
ultramanx