22 November
tanggal dalam sistem kalender
22 November adalah hari ke-326 (hari ke-327 dalam tahun kabisat) dalam kalender Gregorian.
<< | November | >> | ||||
---|---|---|---|---|---|---|
Mi | Sn | Sl | Ra | Ka | Ju | Sa |
1 | 2 | |||||
3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 |
10 | 11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 |
17 | 18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 |
24 | 25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 |
2024 |
Peristiwa
- 1943 - Hari Kemerdekaan: Lebanon meraih kemerdekaan dari Prancis.
- 1963 - Presiden AS John F. Kennedy tewas ditembak saat berkunjung ke Dallas, Texas.
- 1986 - Mike Tyson yang berusia 20 tahun memukul KO Trevor Berbick sekaligus menjadi juara tinju dunia kelas berat termuda.
- 1989 - Ledakan bom di Beirut menewaskan Presiden Lebanon Rene Moawad.
- 1990 - Margaret Thatcher mundur dari jabatannya sebagai Perdana Menteri Inggris.
- 1991 - Freddie Mercury yang tengah sekarat, memanggil Jim Beach selaku manajer Queen ke rumahnya di Kensington, London, untuk membahas pernyataan publik.
- 2005 - Angela Merkel lewat koalisi beberapa partai menang di Majelis Rendah Jerman (Bundestag) sekaligus menjadi kanselir Jerman perempuan yang pertama.
- 2011 - Penutupan SEA Games 2011
- 2011 - Otoritas Jasa Keuangan didirikan resmi ganti
Kelahiran
- 1877 - Joan Gamper, Pebisnis yang lahir di Swiss dan merupakan pendiri FC Barcelona.
- 1968 - Rasmus Lerdorf, pencipta bahasa pemrograman PHP lahir di Qeqertarsuaq, Greenland
- 1984 - Scarlett Johansson, aktris dan penyanyi Amerika Serikat
- 1987 - Marouane Fellaini, pemain sepak bola Belgia
- 1988 - Ahmad Wazir Noviadi, mantan Bupati Ogan Ilir
- 1990 - Seo Eunkwang, Salah satu member Boyband BtoB
- 1991 - Nina Zatulini, Aktris dan Model.
- 1992 - Tasya, Aktris cilik
- 1993 - Novi Herlina, personel Cherrybelle
- 1993 - Kihyun, anggota grup idol Korea Selatan, Monsta X
- 1995 - Rezky Wiranti Dhike, anggota grup idola Indonesia JKT48
- 1996 - Woozi, member Seventeen
- 2001 - Zhong Chenle, member NCT
Meninggal
- 1963 - John F. Kennedy, Presiden Amerika ke-35 (lahir 1917)
- 1965 - D.N. Aidit, Pemimpin Partai Komunis Indonesia (lahir 1923)
Hari besar dan peringatan
Wikimedia Commons memiliki media mengenai 22 November.
21 November - 22 November - 23 November - Kalender Peristiwa