Suwondo Nainggolan

kepala kepolisian daerah D. I. Yogyakarta
Revisi sejak 28 September 2022 13.14 oleh 112.78.160.199 (bicara) (Referensi: validated)

Irjen. Pol. Suwondo Nainggolan, S.I.K., M.H. (lahir 26 April 1972) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 16 November 2020 mengemban amanat sebagai Kakorbinmas Baharkam Polri.[1][2]

Suwondo Nainggolan
Kakorbinmas Baharkam Polri ke-4
Mulai menjabat
16 November 2020
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir26 April 1972 (umur 52)
Indonesia Jakarta, DKI Jakarta
AlmamaterAkademi Kepolisian (1994)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Negara Republik Indonesia
Masa dinas1994—sekarang
Pangkat Inspektur Jenderal Polisi
SatuanReserse
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Suwondo, lulusan Akpol 1994 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Karobinkar SSDM Polri.[3]

Riwayat Pendidikan

hacked

Referensi

hacked 404

  1. ^ "Komjen Pol Agus Andrianto Pimpin Upacara Sertijab Lima Pejabat Utama Baharkam Polri". tribratanews.polri.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-02-10. Diakses tanggal 2021-03-05. 
  2. ^ https://news.detik.com/berita/d-5260060/daftar-lengkap-rotasi-besar-besaran-di-tubuh-polri?single=1
  3. ^ "Ini Daftar Lengkap Mutasi 271 Perwira Tinggi dan Menengah Polri". iNews.ID. 2020-05-01. Diakses tanggal 2021-03-01.