"Training Season" adalah lagu oleh penyanyi Inggris ketrunan Albania Dua Lipa dari album studio ketiga, Radical Optimism (2024). Lipa menulis bersama Caroline Ailin, Danny L Harle, Tobias Jesso Jr., Martina Sorbara, Nicholas Gale, Shaun Frank, Steve Francis Richard Mastroianni, Yaakov Gruzman, dan produser, Kevin Parker. Warner Records dirilis sebagai single kedua album pada 15 Februari 2024. Merupakan lagu pop disko dengan pengaruh Eurodisco, "Training Season" merinci tuntutan Lipa dari pasangan romantis saat ia menegur kencan yang buruk dan menggarisbawahi harga dirinya.
Kritikus musik mempercayai "Training Season" memiliki potensi komersial dan dibandingkan produksi untuk single lain dari album. Lagu ini memulai debut pada nomor empat di UK Singles Chart dan nomor dua puluh tujuh di Billboard Hot 100. Lagu ini mencapai nomor satu di Persemakmuran Negara-Negara Merdeka, Turki, Latvia, dan Lithuania dan sepuluh besar di beberapa negara lain, mendapat sertifikat platinum di Australia dan Kanada.
Vincent Haycock menyutradarai video musik untuk "Training Season", yang menggambarkan Lipa mendengarkan pesan suara dari mantan pasangan di kafe, sementara para pria disekitarnya mencoba untuk menarik perhatian. Lipa memperdanakan lagu ini di 66th Annual Grammy Awards sebelum dirilis dan kemudian tampil di Brit Awards 2024 dan Time 100 Gala. Ia memasukkan pada set list tur konser, Radical Optimism Tour tahun 2024-2025, dan dinyanyikan di festival, termasuk Glastonbury Festival 2024.
"Training Season" memulai debut di nomor empat di UK Singles Chart dan menjadi ke-15 single 10 besar Lipa.[1] Lagu ini mendapat sertifikasi emas di Britania Raya dari British Phonographic Industry.[2] "Training Season" memasukki US Billboard Hot 100 pada nomor 27 di penerbitan tangga lagu pada 2 Maret 2024.[3] Lagu ini memulai debut pada nomor 11 di Canadian Hot 100 diterbitkan untuk tanggal yang sama dan disertifikat platinum oleh Music Canada.[4][5] Di Australia, "Training Season" memasukki pada nomor 12 dan mendapat sertifikat double platinum dari Australian Recording Industry Association.[6][7] Lagu ini memulai debut pada nomor sepuluh di Selandia Baru dan menjadi single 10 besar kesembilan Lipa.[8]
"Training Season" menduduki puncak pada nomor enam di Billboard Global 200.[9] Di tempat lain, lagu ini mencapai 10 besar, pada nomor satu di Persemakmuran Negara-Negara Merdeka,[10] Turkey,[11] Latvia,[12] dan Lithuania,[13] nomor dua di Yunani dan Rusia,[14][15] nomor tiga di Korasia dan San Marino,[16][17] nomor empat di Belgia,[18] Estonia,[19] Hungaria,[20] Lebanon,[21] Polandia,[22] dan Slowakia, nomor enam di Belarus,[23] Irlandia,[24] dan Kazakhstan,[25] nomor tujuh di Bulgaria dan South Africa,[26][27] nomor delapan di Belanda dan Paraguay,[28][29] dam nomor 10 di Luksemburg.[30] Lagu ini mendapat sertifikat platinum di Perancis,[31] Italia,[32] Polandia,[33] dan Portugis,[34] dan emas di Spanyol[35] dan Swiss.[36]
Tangga lagu
Tangga lagu Mingguan
Kinerja tangga lagu mingguan untuk "Training Season"
^ ab"IFPI Charts". IFPI Greece. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 June 2021. Diakses tanggal 28 February 2024.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^ ab"OLiS – oficjalna lista airplay" (Select week 16.02.2024-22.02.2024.) (dalam bahasa Polski). OLiS. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 February 2024. Diakses tanggal 15 April 2024.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^ ab"PROPHON – Charts" (dalam bahasa Bulgarian). PROPHON. 23 February 2024. Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 March 2024. Diakses tanggal 12 March 2024.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)Pemeliharaan CS1: Bahasa yang tidak diketahui (link)
^"ČNS IFPI" (dalam bahasa Ceska). Hitparáda – Radio Top 100 Oficiální. IFPI Republik Ceko. Catatan: Ubah tangga musik ke CZ – RADIO – TOP 100 dan masukkan 202421 dalam pencarian. Diakses tanggal 28 May 2024.
^"ČNS IFPI" (dalam bahasa Ceska). Hitparáda – Digital Top 100 Oficiální. IFPI Republik Ceko. Catatan: Ubah tangga musik ke CZ – SINGLES DIGITAL – TOP 100 dan masukkan 20248 dalam pencarian. Diakses tanggal 26 February 2024.
^"Tónlistinn – Lög" [The Music – Songs] (dalam bahasa Islandia). Plötutíðindi. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 May 2024. Diakses tanggal 6 May 2024.
^"Media Forest – Weekly Charts. Media Forest. Diakses tanggal 22 September 2024. Note: Romanian and international positions are rendered together by the number of plays before resulting an overall chart.
^"Media Forest – Weekly Charts. Media Forest. Diakses tanggal 22 September 2024. Catatan: Pilih 'Songs – TV'. Romanian and international positions are rendered together by the number of plays before resulting an overall chart.
^"Tónlistinn – Lög – 2024" (dalam bahasa Islandia). Plötutíðindi. Diarsipkan dari versi asli tanggal 4 January 2025. Diakses tanggal 4 January 2025.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^"'Training Season' 7" Single". Warner Music Store. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2 February 2024. Diakses tanggal 2 February 2024.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
^"'Training Season' CD Single". Warner Music Store. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2 February 2024. Diakses tanggal 2 February 2024.Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)