Tom Arnold (pemeran)

pemeran laki-laki asal Amerika Serikat
Revisi sejak 1 November 2010 11.55 oleh Luckas-bot (bicara | kontrib) (bot Menambah: gl:Tom Arnold)

Thomas Duane "Tom" Arnold (lahir 6 Maret 1959)[1]) adalah seorang aktor berkebangsaan Amerika Serikat. Ia lahir dari pasangan Jack Arnold dan Linda Kay Graham. Tom Arnold menjadi terkenal ketika menikah dengan Roseanne Barr, pelawak dan bintang sitcom, Roseanne. Sekarang, ia menjadi salah satu dari host asli talk show Best Damn Sports Show Period di Fox Sports.

Tom Arnold
Berkas:Tom Arnold oleh David Shankbone.jpg
Tahun aktif1987-kini
Suami/istriRoseanne Barr (1990-1994; cerai)
Julie Champnella (1995-1999; cerai)
Shelby Roos (2002-2008)
IMDB: nm0000792 Allocine: 18499 Rottentomatoes: celebrity/tom_arnold Allmovie: p2375 TCM: 5839
Facebook: thetomarnold X: TomArnold Instagram: thetomarnold Modifica els identificadors a Wikidata

Filmografi

Telah dibintangi

My Big Redneck Wedding - TV Series

Akan dibintangi

Rujukan

Pranala luar