Allah Anak

tradisi kekristenan; identik dengan konsep tritunggal (Bapa, Putra, Roh Kudus) dan Allah Anak atau Allah Putra merupakan konsep tritunggal kedua

Allah Anak atau Anak Allah atau Anak Manusia atau Anak Daud atau Anak Domba Allah dalam teologi Kristen adalah satu gelar yang diberikan kepada Yesus. Bersama dengan Allah Bapa dan Allah Roh Kudus disebut dengan Tritunggal. Allah Anak juga disebut dengan Juru Selamat, Mesias (Raja), Kristus.


Yohanes Calvin

Yohanes Calvin menjelaskan bahwa Allah Anak memiliki perbedaan dengan Allah Bapa dan Allah Roh Kudus.[1] ia berpendapat bahwa Allah Anak memiliki kekhasan tersendiri yang membedakannya dengan Allah Bapa dan Allah Roh Kudus, karena yang keluar dari Bapa adalah Anak, bukannya Roh Kudus dan yang mati dan menderita juga bukanlah Bapa maupun Roh Kudus, melainkan Anak.[1]

Lihat pula

- Tritunggal

Referensi

  1. ^ a b (Indonesia)Yohanes calvin. 1980.Institutio.Jakarta:PT. BPK Gunung Mulia.