Otoritas Moneter Maladewa

Revisi sejak 6 April 2013 10.05 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 6 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q1188022)

Otoritas Moneter Maladewa (Maldives Monetary Authority atau MMA) bertindak sebagai bank sentral di republik Maladewa dan didirikan pada tanggal 1 Juli 1981, di bawah mandat yang disediakan oleh "MMA Act" tahun 1981. Bank sentral ini adalah anggota dari Asian Clearing Union.

Fungsi utama MMA untuk mengeluarkan mata uang, mengatur ketersediaan Rufiyaa Maladewa (MVR), mempromosikan stabilitas, mengelola lisensi, mengawasi dan mengatur lembaga-lembaga di sektor keuangan, merumuskan dan menerapkan kebijakan moneter dan untuk memberikan saran pemerintah tentang isu-isu yang berkaitan dengan sistem ekonomi dan keuangan.

Pranala luar