Di musim 2016, Arema Cronus FC bermain di Indonesia Soccer Championship A.

Arema Cronus
Musim 2016
PelatihMilomir Šešlija
StadionStadion Kanjuruhan
TSC A1
Pencetak gol terbanyakLiga: Hamka Hamzah (3)
Seluruh kompetisi: Hamka Hamzah (3)
Jumlah penonton kandang tertinggi29,650 vs Bhayangkara Surabaya United (15 Mei 2016)
Jumlah penonton kandang terendah5,877 vs Persegres Gresik United (27 Mei 2016)

Skuat terkini

Berikut pemain Arema Indonesia (Arema Cronous) yang didaftarkan untuk mengikuti kompetisi TSC A 2016[1]

Per 20 Mei 2016.

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK   IDN Kurnia Meiga Hermansyah
4 DF   IDN Syaiful Indra Cahya
6 DF   IDN Ryuji Utomo
7 DF   IDN Benny Wahyudi
8 MF   IDN Raphael Maitimo
9 FW   AUS Gustavo Giron Marulanda
10 FW   IDN Cristian Gonzáles
11 MF   ARG Esteban Gabriel Vizcarra
12 MF   IDN Hendro Siswanto
14 MF   IDN Arif Suyono
15 FW   IDN Sunarto
16 DF   MKD Goran Gančev
17 MF   IDN Dio Permana
19 MF   IDN Ahmad Bustomi
No. Pos. Negara Pemain
21 GK   IDN I Made Wardana
22 MF   MNE Srđan Lopičić
23 DF   IDN Hamka Hamzah  
25 FW   IDN Febri Setiadi Hamzah
31 DF   IDN Junda Irawan
41 FW   IDN Dendi Santoso
47 GK   IDN Achmad Kurniawan
71 FW   IDN Ahmad Noviandani
77 MF   IDN Juan Revi
87 DF   IDN Johan Ahmad Farizi
88 FW   IDN Antoni Putro Nugroho
89 MF   IDN Oky Derry Andryan
93 GK   IDN Utam Rusdiana
94 MF   IDN Ferry Aman Saragih

Transfer

Klasemen

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin
1 Persipura (C) 34 20 8 6 53 27 +26 68
2 Arema Cronus 34 18 10 6 46 22 +24 64
3 Madura United 34 18 7 9 56 40 +16 61
4 Sriwijaya 34 15 11 8 62 39 +23 56
5 Persib 34 15 10 9 45 33 +12 55
Sumber: Liga Indonesia, Indonesia Soccer Championship
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Selisih gol head-to-head; 3) Selisih gol; 4) Jumlah gol dicetak; 5) Pengundian.[2]
(C) Juara.

Rangkuman hasil

Keseluruhan Kandang Tandang
Main M S K GM GK SG Poin M S K GM GK SG M S K GM GK SG
9 6 2 1 12 3 +9 20 5 1 0 10 1 +9 1 1 1 2 2 0

Pertandingan

Torabika Soccer Championship

Waktu Lawan K / T Hasil
F – A
Pencetak Gol Jumlah Penonton Laporan
1 Mei 2016 Persiba Balikpapan K 2 - 0 Hamka   10', Gonzales   34' 17,464
6 Mei 2016 Madura United T 0 - 0 12,500
15 Mei 2016 Bhayangkara Surabaya United K 3 - 0 Lopičić   11', Sunarto   50', Giron   63' 29,650
20 Mei 2016 Mitra Kukar T 1 - 2 Hamka   71' 11,000
27 Mei 2016 Persegres Gresik United K 3 - 1 Maitimo   24', Hamka   38', Giron   67' 5,877
12 Juni 2016 PSM Makassar T 1 - 0 Sunarto   87'
19 Juni 2016 Persija Jakarta K 1 - 0 Gonzales   8' Laporan
26 Juni 2016 Persipura Jayapura K 0 - 0 Laporan
1 Juli 2016 Semen Padang FC K 1 - 0 Esteban Vizcarra   45' Laporan
17 Juli 2016 Persela Lamongan T
22 Juli 2016 Perseru Serui K
29 Juli 2016 PS Barito Putera T
31 Juli 2016 PS TNI K

Pemain

No. Pos. Nama ISC A Piala Indonesia IIC Asia Total
Pen. Gol Pen. Gol Pen. Gol Pen. Gol Pen. Gol
1 GK   Kurnia Meiga Hermansyah 6 0 - - - - - - 6 0
4 DF   Syaiful Indra Cahya 1(1) 0 - - - - - - 1(1) 0
7 DF   Benny Wahyudi 3 0 - - - - - - 3 0
8 MF   Raphael Maitimo 6 1 - - - - - - 6 1
9 FW   Gustavo Giron Marulanda 5 2 - - - - - - 5 2
10 FW   Cristian Gonzáles 1(1) 1 - - - - - - 1(1) 1
11 FW   Esteban Gabriel Vizcarra 6 0 - - - - - - 6 0
12 MF   Hendro Siswanto 5 0 - - - - - - 5 0
14 MF   Arif Suyono 0(2) 0 - - - - - - 0(2) 0
15 FW   Sunarto 0(3) 2 - - - - - - 0(3) 2
16 DF   Goran Gančev 6 0 - - - - - - 6 0
17 MF   Dio Permana 0 0 - - - - - - 0 0
19 MF   Ahmad Bustomi 0 0 - - - - - - 0 0
21 GK   I Made Wardana 0(1) 0 - - - - - - 0(1) 0
22 MF   Srđan Lopičić 6 0 - - - - - - 6 0
23 DF   Hamka Hamzah 6 3 - - - - - - 6 3
25 FW   Febri Setiadi Hamzah 0(1) 0 - - - - - - 0(1) 0
31 DF   Junda Irawan 0 0 - - - - - - 0 0
41 FW   Dendi Santoso 1 0 - - - - - - 1 0
47 GK   Achmad Kurniawan 0 0 - - - - - - 0 0
77 MF   Juan Revi 0(3) 0 - - - - - - 0(3) 0
87 DF   Johan Ahmad Farizi 6 0 - - - - - - 6 0
88 FW   Antoni Putro Nugroho 1(1) 0 - - - - - - 1(1) 0
89 GK   Oky Derry Andryan 0 0 - - - - - - 0 0
93 GK   Utam Rusdiana 0 0 - - - - - - 0 0
94 MF   Ferry Aman Saragih 5 0 - - - - - - 5 0
99 MF   Ahmad Noviandani 2 0 - - - - - - 2 0

Topskor

Peringkat No. Pos. Pemain Gol
1 23 DF   Hamka Hamzah 3
2 9 FW   Gustavo Giron 2
25 FW   Sunarto
10 FW   Cristian Gonzales
3 22 MF   Srđan Lopičić 1
8 MF   Raphael Maitimo
11 MF   Esteban Vizcarra

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "Skuat Arema Cronus di ISC A 2016". Diakses tanggal 30 April 2016. 
  2. ^ "Regulasi TSC" (PDF). Gelora Trisula Semesta. 30 April 2016. Diakses tanggal 30 September 2016. 

Pranala luar