Daftar Penguasa Zaman Tiga Negara

artikel daftar Wikimedia

Dibawah ini adalah daftar penguasa tertinggi dari Periode Tiga Kerajaan, sebuah periode dalam sejarah Tiongkok sesudah Dinasti Han dan sebelum Dinasti Jin.

Kerajaan Shu Han ( 蜀漢 )

Gelar Kuil Gelar Anumerta Nama Nama Rezim Tahun Mausoleum
Liezu ( 烈祖 ) Kaisar Zhaolie ( 昭烈皇帝 ) Liu Bei ( 劉備 ) Zhangwu ( 章武 ) 221223 Mausoleum Hui ( 惠陵 )
Kaisar Xiaohuai ( 孝懷皇帝 ) Liu Shan ( 劉禪 ) Jianxing ( 建興 )
Yanxi ( 延熙 )
Jingyao ( 景耀 )
Yanxing ( 炎興 )
223-237
238-257
258-263
263

Kerajaan Cao Wei ( 曹魏 )

Gelar Kuil Gelar Anumerta Nama Nama Rejim Tahun Mausoleum
Kaisar Gao ( 高皇帝 ) ( anugerah dari Shizu ) Cao Teng ( 曹騰 )
Kaisar Tai ( 太皇帝 ) ( anugerah dari Shizu ) Cao Song ( 曹嵩 )
Taizu ( 太祖 ) ( anugerah dari Shizu ) Kaisar Wu ( 武皇帝 ) ( anugerah dari Shizu ) Cao Cao ( 曹操 ) Mausoleum Gao ( 高陵 )
Gaozu ( 高祖 ) ( Shizu 世祖 ) Kaisar Wen ( 文皇帝 ) Cao Pi ( 曹丕 ) Huangchu ( 黄初 ) 220226 Mausoleum Shouyang ( 首陽陵 )
Liezu ( 烈祖 ) Kaisar Ming ( 明皇帝 ) Cao Rui ( 曹叡 ) Taihe ( 太和 ) 227233
Qinglong ( 青龙 ) 233237
Jingchu ( 景初 ) 237239 Mausoleum Gaoping ( 高平陵 )
tidak ada Raja Qi’ai ( 齊哀王 ) Cao Fang ( 曹芳 ) Zhengshi ( 正始 ) 240249
Jiaping ( 嘉平 ) 249254
tidak ada Gaogui Xianggong ( 高貴鄉公 ) Cao Mao ( 曹髦 ) Zhengyuan ( 正元 ) 254256
Ganlu ( 甘露 ) 256260
tidak ada Kaisar Yuan ( 元皇帝 ) Cao Huan ( 曹奂 ) Jingyuan ( 景元 ) 260264
Xianxi ( 咸熙 ) 264266