Cep Hendra

pemeran laki-laki asal Indonesia
Revisi sejak 25 September 2021 05.24 oleh Zaar Dinn (bicara | kontrib) (top)

Templat:Infobox artis Indonesia Cep Hendra Suprawijaya, yang lebih dikenal sebagai Encang Hendra (lahir 22 Juni 1984)[1] merupakan aktor, pemeran pengganti, koreografer, atlet bela diri, dan supervisor Indonesia.

Karier

Ia merupakan ko-pendiri dari komunitas pemeran pengganti Piranha Stunt Indonesia yang berdiri pada 22 Juni 2005.

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Keterangan
2006 D'Girlz Begins Sebagai pemeran pengganti
2009 Merantau
Serigala Terakhir
2012 The Raid
2014 The Raid 2: Berandal
2015 Comic 8: Casino Kings Sebagai koreografer perkelahian
Dead in the Water Orang yang selamat Sebagai aktor
3: Alif Lam Mim Sebagai pemeran pengganti
Negeri Van Oranje
2016 Headshot
Sang Penakluk
2017 5 Cowok Jagoan
2018 Sultan Agung: Tahta, Perjuangan, Cinta Sebagai koreografer perkelahian dan koordinator pemeran pengganti
2021 Satria Dewa: Gatotkaca Sebagai koordinator pemeran pengganti
De Oost

Sinetron

Tahun Judul Peran Keterangan
2001 Wiro Sableng Sebagai pemeran pengganti
2003 Gerhana
2003-2004 Jaka Tingkir
2004 Dendam Nyi Pelet
2012 Tendangan Si Madun Season 1 Encang Hendra Sebagai aktor
Aladin
2015 Madun
Pangeran
2017 Apa Kata Dunia Sam
2018 Madun is Back Cang Malik
2020 Bola Koki Encang Hendra
2021 Ikatan Cinta Felix Bharata Sebagai Aktor

Seri web

Tahun Judul Peran Saluran Keterangan
2016 Kampoeng Lah Pan YouTube Juga sebagai sutradara untuk adegan perkelahian
2020 Get Married Pengawal 1 Vidio Sebagai kameo

Acara televisi

Referensi

Pranala luar

  1. ^ Devy Octafiani (30 Jun 2015). "Ciaatt! Ini Cep Hendra Sang Jagoan Stuntman di Indonesia". detikHot. Diakses tanggal 25 September 2021.