Teguh Pristiwanto
Irjen. Pol. Drs. Teguh Pristiwanto (lahir 7 April 1966) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 31 Oktober 2021 mengemban amanat sebagai Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara.[1]
Teguh Pristiwanto | |
---|---|
Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara | |
Mulai menjabat 31 Oktober 2021 | |
Pengganti Petahana | |
Informasi pribadi | |
Lahir | 7 April 1966 Grobogan, Jawa Tengah |
Almamater | Akademi Kepolisian (1988) |
Karier militer | |
Pihak | Indonesia |
Dinas/cabang | Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara |
Masa dinas | 1988—sekarang |
Pangkat | Inspektur Jenderal Polisi |
Satuan | Brimob |
Sunting kotak info • L • B |
Teguh, lulusan Akpol 1988 ini berpengalaman dalam bidang Brimob. Jabatan jenderal bintang dua ini adalah Pati Baintelkam Polri (Penugasan Pada BIN).
Riwayat Pendidikan
Pendidikan Umum
- SD (1979)
- SMP (1982)
- SMA (1985)
Pendidikan Kepolisian
- Akpol (1988)
- PTIK (1996)
- Sespim (2003)
- Diklat Pim Tk.1 (2016)
Pendidikan Pengembangan
- Dikjur Daspa Lantas (1990)
- Dikjur Daspa Brimob (1991)
- Jur Lanpa Serse Um (1996)
Riwayat Jabatan
- Pama Akpol Lemdikpol (1988)
- Danton I Kie IV Yon Tk. I Mentarsis Akpol Lemdikpol (1989)
- Kasubnit Panwal Satlantas Polwiltabes Surabaya Polda Jatim (1990)
- Wakasatlantas Polres Probolinggo Polda Jatim (1991)
- Kabagops Polres Asahan Polda Sumut (1996)
- Pama PTIK Lemdikpol (1996)
- Kasi Ops Satbrimob Polda Sumut (1999)
- Ps. Danyon A Satbrimob Polda Sumut (2000)
- Ps. Danyon A Men II Korbrimob Polri (2001)
- Ps. Danyon C Men III Korbrimob Polri (2002)
- Kasat Brimob Polda NTB (2003)
- Pamen Polda Jateng (2005)
- Kapolres Rembang Polda Jateng (2006)
- Kapolres Cilacap Polda Jateng (2008)
- Dirsamapta Polda Maluku Utara (2009)
- Dirsabhara Polda Maluku Utara[2] (2010)
- Dirsabhara Polda Bali (2011)
- Kapisdikmin Lemdiklat Polri (2013)
- Kasat Brimob Polda Metro Jaya (2015)
- Kabag Infotek Rojianbang Lemdiklat Polri (2016)
- Analis Kebijakan Madya Bidang Bindiklat Lemdiklat Polri (2016)
- Irbidjemenopsnal I Itwil V Itwasum Polri (2017)
- Pamen Baintelkam Polri (Penugasan Pada BIN) (2018)
- Pati Baintelkam (Penugasan Pada BIN) (2019)
- Kapolda Sulawesi Tenggara (2021)
Riwayat Kepangkatan
- 1988: Inspektur Polisi Dua
- 1991: Inspektur Polisi Satu
- 1996: Ajun Komisaris Polisi
- 1999: Komisaris Polisi
- 2004: Ajun Komisaris Besar Polisi
- 2011: Komisaris Besar Polisi
- 2018: Brigadir Jenderal Polisi
- 2019: Inspektur Jenderal Polisi
Penghargaan
- SL. Dwidya Sistha
- SL. Pengabdian XXIV Tahun
- SL. Pengabdian XVI Tahun
- SL. Pengabdian VIII Tahun
- SL. Ksatria Tamtama
Referensi
Jabatan kepolisian | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Irjen. Pol. Yan Sultra Indrajaya |
Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara 2021—sekarang |
Petahana |