Tirani Kehidupan

Revisi sejak 6 Januari 2022 15.54 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.5)

Tirani Kehidupan merupakan sebuah sinetron yang ditayangkan di Indosiar dari tahun 2002 hingga tahun 2003. Pemain utama di sinetron ini ialah Rieke Diah Pitaloka, Sandrina Malakiano, Novita Angie, dan masih banyak lagi. Jumlah episodenya adalah 50+.

Tirani Kehidupan
PembuatMultivision Plus
PemeranRieke Diah Pitaloka
Sandrina Malakiano
Novita Angie
Negara asalIndonesia
Jmlh. musim3
Jmlh. episode50+
Produksi
Lokasi produksiJakarta
Durasi1 Jam
Rilis asli
JaringanIndosiar
Format audioStereo
Dolby Digital 5.1
Rilis2002 –
2003

Sinetron ini diproduksi oleh Multivision Plus.

Pranala luar