Astro Vaanavil

Revisi sejak 6 Februari 2022 02.54 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.6)

Astro Vaanavil merupakan saluran khusus masyarakat India di Malaysia dalam saluran 201 Astro. Beberapa acara dibawakan dari India. Terdapat juga acara dengan konsep dari Malaysia. Saluran ini menggunakan bahasa Tamil secara mayoritas, ditambah dengan bahasa Malayalam dan bahasa Telugu.

Astro Vaanavil
JenisStasiun televisi swasta
Motopast_names =
SloganUngkal Polutupokku Ulaka
Negara Malaysia
KetersediaanNasional
PemilikAstro
Situs webwww.astro.com.my

Lihat pula

Pranala luar