Zafarobod

kota di Tajikistan
Revisi sejak 20 Maret 2019 01.21 oleh JohnThorne (bicara | kontrib) (Menambah Kategori:Kota di Tajikistan menggunakan HotCat)

Zafarobod (bahasa Tajik: Зафаробод) adalah sebuah kota dan jamoat di barat laut Tajikistan.[1] Kota ini terletak di provinsi Sughd. Kota ini adalah ibu kota distrik Zafarobod.

Zafarobod
Зафаробод
Kota dan Jamoat
Negara Tajikistan
ProvinsiSughd
DistrikDistrik Zafarobod
Populasi
 • Total11.832

Referensi

  1. ^ Maplandia world gazetteer

Pranala luar