Garuda (acara televisi)
Garuda adalah sebuah program news magazine yang menampilkan sisi kebanggaan, kecintaan dan semangat pengabdian anak bangsa pada negara dan tanah air. Garuda mengangkat aktivitas, profil, sisi lain dan cerita sosok prajurit yang jarang diketahui public. Program Garuda bertujuan untuk menumbuhkan rasa kebanggaan dan kecintaan pada sosok TNI sekaligus memupuk rasa cinta pada tanah air.[1]
Garuda | |
---|---|
Genre | Majalah berita |
Negara asal | Indonesia |
Bahasa asli | Bahasa Indonesia |
Produksi | |
Durasi | 30 menit |
Rumah produksi | NET. News |
Distributor | Net Mediatama Televisi |
Rilis asli | |
Jaringan | NET. |
Format gambar | HDTV (1080i 16:9) |
Format audio | Dolby Digital 5.1 |
Rilis | 10 Desember 2016 3 Juni 2019 | –
Penghargaan dan Nominasi
Tahun | Penghargaan | Nominasi | Hasil |
---|---|---|---|
2018 | Anugerah Komisi Penyiaran Indonesia 2018 | Program Televisi Peduli Perbatasan dan Daerah Tertinggal | Nominasi |
Referensi
- ^ "Garuda NET". Diakses tanggal 31 Agustus 2021 – via YouTube.