Alexander Kronrod
Aleksandr (Alexander) Semenovich Kronrod (bahasa Rusia: Алекса́ндр Семёнович Кронро́д) (22 Oktober 1921 – 6 Oktober 1986) adalah seorang matematikawan dan ilmuwan komputer Soviet, yang dikenal karena rumus kuadrat Gauss–Kronrod yang diterbitkan olehnya pada 1964. Pada masa sebelumnya, ia mengerjakan solusi masalah komputasional yang timbul dalam fisika teoretikal. Ia juga dikenal karena kontribusinya dalam ekonomi, khususnya dengan menggagas koreksi dan penghitungan formasi harga untuk USSR. Kemudian, Kronrod meraih kekayaan dan menjalani ilmu kedokteran untuk merawat para pasien kanker.
Aleksandr Semenovich Kronrod | |
---|---|
Berkas:A.S.Kronrod.jpg | |
Lahir | Moskwa, SFSR Rusia | 22 Oktober 1921
Meninggal | 6 Oktober 1986 Moskwa, SFSR Rusia | (umur 64)
Kebangsaan | Rusia |
Almamater | Universitas Negeri Moskwa |
Dikenal atas | matematika, ilmu komputer, ekonomi, kedokteran |
Penghargaan | Perhimpunan Matematika Moskwa, Penghargaan Stalin, Ordo Panji Merah |
Karier ilmiah | |
Institusi | Institut Fisika Teoretikal dan Eksperimental (ITEP) Institut Pedagogi Moskwa |
Pembimbing doktoral | Nikolai Luzin |
Mahasiswa doktoral | Yevgeniy Landis |
Catatan
Referensi
- E. M. Landis, I. M. Yaglom (2001). "About Aleksandr Semenovich Kronrod". Russian Math. Surveys. 56 (5): 993–1007. doi:10.1070/RM2001v056n05ABEH000448. (also available in Russian)
- E. M. Landis, I. M. Yaglom (2002). W. Gautschi, ed. Diterjemahkan oleh V. Brudno. "Remembering A. S. Kronrod". Math. Intelligencer. 24 (1): 22–30. doi:10.1007/BF03025307. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2006-07-21.
Pranala luar
Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Alexander Kronrod.