Kue ape

variasi makanan khas Indonesia
Revisi sejak 7 Mei 2024 05.35 oleh Fazily (bicara | kontrib) (Dikembalikan ke revisi 22683878 oleh OrangKalideres (bicara): Suntingan tidak membangun (TW))

Kue ape atau serabi Jakarta merupakan jajanan khas dari Jakarta, yang memiliki bentuk menyerupai pancake. Kue yang biasa dijajakan di jalan atau di depan sekolah ini dibuat dari tepung terigu yang dicampur dengan susu. Saat ini, Kue ape dijual dengan berbagai variasi warna dan taburan di atasnya (keju atau meses).

Kue ape
Jajanan khas Indonesia berupa pancake dengan warna hijau lembut dan lembut di tengahnya yang dikelilingi crepes yang renyah
Nama lainSerabi Jakarta, cucur tipis, kue tete
JenisKue
SajianMakanan ringan
Tempat asalIndonesia
DaerahJakarta
Suhu penyajianPanas, hangat atau suhu ruangan
Bahan utamaTepung beras, Tepung terigu, gula, pasta pandan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Serabi Jakarta

Lihat pula

Pranala luar