Akrilamida

senyawa kimia
Revisi sejak 24 November 2009 20.54 oleh Kembangraps (bicara | kontrib)

Akrilamida (atau akrilik amida) adalah senyawa organik sederhana dengan rumus kimia C3H5NO dan berpotensi berbahaya bagi kesehatan. Nama IUPAC-nya adalah 2-propenamida. Dalam bentuk murni ia berwujud padatan kristalin putih dan tidak berbau. Akrilamida larut dalam air, etanol, eter, dan kloroform. Ia tidak kompatibel dengan asam, basa, agen pengoksidasi, dan besi (dan garamnya). Dalam keadaan normal ia akan terdekomposisi menjadi amonia tanpa pemanasan, atau menjadi karbon dioksida, karbon monoksida, dan oksida nitrogen dengan pemanasan.

Akrilamida
Nama
Nama IUPAC
prop-2-enamide
Penanda
Model 3D (JSmol)
3DMet {{{3DMet}}}
ChemSpider
Nomor EC
Nomor RTECS {{{value}}}
  • InChI=1/C3H5NO/c1-2-3(4)5/h2H,1H2,(H2,4,5)
    Key: HRPVXLWXLXDGHG-UHFFFAOYAS
  • O=C(\C=C)N
Sifat
C3H5NO
Massa molar 71,08 g·mol−1
Densitas 1.13 g/cm³
Titik lebur 84.5 °C
Titik didih -
204 g/100 ml (25 °C)
Bahaya
Toxic (T)
Templat:Carc2
Templat:Muta2
Templat:Repr3
Frasa-R R45, R46, R20/21,
R25, R36/38, R43,
R48/23/24/25, R62
Frasa-S S53, S45
Titik nyala 138 °C
Kecuali dinyatakan lain, data di atas berlaku pada suhu dan tekanan standar (25 °C [77 °F], 100 kPa).
YaY verifikasi (apa ini YaYN ?)
Referensi

Dalam skala industri akrilamida dibuat dari hidrolisis akrilonitril oleh nitril hidratase.