Rumpun bahasa Sulawesi Selatan

subkelompok cabang Melayu-Polinesia dari rumpun bahasa Austronesia

Rumpun bahasa Sulawesi Selatan adalah sekelompok bahasa yang dituturkan di bagian selatan pulau Sulawesi, Indonesia. Walau kelompok ini dinamakan demikian, dua bahasa dari kelompok ini dituturkan di pedalaman Kalimantan, yaitu bahasa Embaloh dan bahasa Taman, yang serumpun dengan bahasa Bugis dan bahasa Campalagian.

Sulawesi Selatan
WilayahSulawesi
Penutur
Bentuk awal
Kode bahasa
ISO 639-3
LINGUIST List
LINGUIST list sudah tidak beroperasi lagi
ssul
Glottologsout2923[1]
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat

Kelompok ini harus dibedakan dari rumpun bahasa Sulawesi atau Celebic.

Rumpun Sulawesi Selatan terdiri dari 31 bahasa, yang dibagi sebagai berikut :

Pranala luar

  1. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Sulawesi Selatan". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.