Mantra Vutura
grup musik elektronik asal indonesia
Mantra Vutura adalah grup musik elektronik yang beranggotakan Tristan Juliano dan Zakari Danubrata. Grup musik ini dibentuk pada tahun 2017 dan dinaungi label rekaman Double Deer Records.[3]
Mantra Vutura | |
---|---|
Asal | Jakarta, Indonesia |
Genre | |
Tahun aktif | 2017–present |
Label |
|
Artis terkait |
|
Anggota |
|
Sejarah
Awal karier
Awal mula terbentuknya Mantra Vutura berawal persahabatan Tristan dengan Zakari sudah bersahabat lama sejak duduk dibangku kanak - kanak. Persahabatan hingga berlanjut, pada tahun 2017 mereka sepakat membentuk grup musik duo karena memiliki kesamaan visi dan misi mereka.[4]
Anggota
- Tristan Juliano – keyboard, penyintesis
- Zakari Danubrata – drum, vokal, perkusi
- Anggota tambahan[5]
Diskografi
- Album studio
- Human (2019)
- Album mini
- Solar Labyrinth (2017)
- Singel
Judul | Tahun | Album |
---|---|---|
"Moonlight" (menampilkan Bam Mastro) |
2019 | Human |
"Biar" (menampilkan Danilla) | ||
"In Your Eyes" (menampilkan Luise Najib) | ||
"Bank of the River" (menampilkan Elda Suryani) | ||
"Peace of Mind" (menampilkan Agatha Pricilla) | ||
"Percakapan, Pt. 1" (menampilkan Hindia) |
2020 | TBA |
"Kehendak Tuhan" (menampilkan Natasha Udu) | ||
"#ForeverThankful" (menampilkan Kenny Gabriel,Monica Karina, Popsickle,Bruule) |
2021 |
- Penampilan tamu
Judul | Tahun | Artis lain | Album |
---|---|---|---|
"Dawn Blue" | 2019 | Kimokal | Aries |
"Cascade" | 2020 | Eupho, Matter Mos, Mothern, Rayhan Noor | Singel non-album |
Penghargaan dan nominasi
Tahun | Penghargaan | Kategori | Penerima | Hasil | Ref. |
---|---|---|---|---|---|
2018 | Anugerah Musik Indonesia | Karya Produksi Dance Terbaik | "Un Deux Trois" | Nominasi | [6] |
2020 | Anugerah Musik Indonesia | Duo/Grup/Kolaborasi Urban Terbaik | "Moonlight" (bersama Bam Mastro) | Nominasi | [7] |
Referensi
- ^ "Mantra Vutura: Cuplikan Debut Album". Frekuensi Antara. 19 Agustus 2019. Diakses tanggal 29 September 2019.
- ^ "Mantra Vutura, Sajikan House Music dengan Cita Rasa yang Berbeda". Black Xperience. 5 Maret 2019. Diakses tanggal 29 September 2019.
- ^ Astarina, Sintia (27 Maret 2017). "Mantra Vutura, Proyek Musik Tristan Juliano bersama Sahabat". Kompas.com. Diakses tanggal 29 September 2019.
- ^ "Sosok: Mantra Vutura". Siasat Partikelir (dalam bahasa Inggris). 2019-12-25. Diakses tanggal 2022-07-11.
- ^ Geraldi, Gernas (4 Juli 2019). "Rilis Lagu Bersama Bam Mastro, Mantra Vutura Mengisyaratkan EP Menarik". Whiteboard Journal. Diakses tanggal 29 September 2019.
- ^ "Daftar Lengkap Nominee 21st AMI Awards". AMI Awards. Diakses tanggal 1 September 2018.
- ^ "Daftar Lengkap Nominee 23rd AMI Awards". AMI Awards. Diakses tanggal 22 Oktober 2020.