Gapura Penyatuan Kembali

Patung Reunifikasi (nama resmi: Monument Tiga Titik Piagam Reunifikasi Nasional)[1] adalah sebuah pelengkung yang terletak di selatan Pyongyang, ibu kota Korea Utara. Patung tersebut dibuka pada Agustus 2001 untuk memperingati proposal reunifikasi Korea yang dibuat oleh Kim Il-sung.[2]

Patung Reunifikasi
Patung Reunifikasi
Gapura Penyatuan Kembali di Pyongyang
Gapura Penyatuan Kembali
Letak di Pyongyang
LokasiPyongyang, Korea Utara
Lebar30 meter (98 ft)
Tinggi615 meter (2.018 ft)
Pembukaan pertamaAgustus 2001 (2001-08)
Didedikasikan kepada
Patung Reunifikasi
Josŏn-gŭl
조국통일3대헌장기념탑
Hanja
Alih AksaraJoguk Tongil Samdae Heonjang Ginyeomtap
McCune–ReischauerChoguk T'ongil Samtae Hŏnjang Kinyŏmt'ap

Pada bulan Januari tahun 2024, Kim Jong-un memerintahkan penghancuran gapura karena ketidakpuasannya terhadap proses reunifikasi dengan Korea Selatan. Ia menanggalkan proposal reunifikasi dan mengumumkan mengakhiri kebijakan ini.[3]

Referensi

  1. ^ Justin Corfield (Juli 2013). Historical Dictionary of Pyongyang. Anthem Press. hlm. 8–. ISBN 978-0-85728-234-7. 
  2. ^ Harris, Mark Edward (2007). Inside North Korea. Chronicle Books. hlm. 37. ISBN 978-0-8118-5751-2. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-07-28. Diakses tanggal 2016-03-26. 
  3. ^ Yim, Hyunsu (2024-01-16). "North Korea's Kim calls for South to be seen as "primary foe", warns of war". Reuters. Diakses tanggal 2024-01-16. 

Pranala luar

38°57′51.5″N 125°42′56.5″E / 38.964306°N 125.715694°E / 38.964306; 125.715694