Operasi Frequent Wind

Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Operasi Frequent Wind adalah fase terakhir dalam evakuasi warga sipil Amerika dan Vietnam "berresiko" dari Saigon, Vietnam Selatan, sebelum pengambilalihan kota tersebut oleh Tentara Rakyat Vietnam dari Vietnam Utara dalam Kejatuhan Saigon. Operasi tersebut dilakukan pada 29–30 April 1975, pada hari-hari terakhir Perang Vietnam. Lebih dari 7.000 orang dievakuasi menggunakan helikopter dari berbagai titik di Saigon. Pengangkutan udara tersebut menciptakan gambar-gambar menarik.

Operasi Frequent Wind
Bagian dari Kejatuhan Saigon, Perang Vietnam

Sebuah helikopter Vietnam Selatan didorong keluar dari USS Okinawa untuk melonggarkan ruang dek dari helikopter lainnya yang datang
Tanggal29–30 April 1975
LokasiSaigon, 17 mil laut (31 km) dari Semenanjung Vũng Tàu
Hasil

Kesuksesan operasional Amerika Serikat

  • 7.000 orang Amerika dan Vietnam dievakuasi oleh pasukan AS;
    Kedubes AS dievakuasi
  • Permulaan Kejatuhan Saigon
Pihak terlibat
 Amerika Serikat
 Vietnam Selatan
 Vietnam Utara
Viet Cong
Tokoh dan pemimpin
Wakil Laksamana George P. Steele
Jenderal Richard E. Carey
Jenderal Văn Tiến Dũng
Korban
2 gugur dalam tugas
2 hilang di laut
Tidak diketahui

Referensi

Templat:Marine Corps

Bacaan tambahan

  • Engelmann, Larry. Tears before the Rain: An Oral History of the Fall of South Vietnam. Oxford University Press, USA, 1990. ISBN 978-0-19-505386-9
  • Rhodes, J. E. (1979). The evacuation of Saigon: "Operation Frequent Wind". Marine Corps Command and Staff College. OCLC 14276659. 
  • Todd, Olivier. Cruel April: The Fall of Saigon. W.W. Norton & Company, 1990. ISBN 978-0-393-02787-7

Pranala luar

Kumpulan arsip

Lain-lain