Kelompok pribumi di Amerika
Kelompok pribumi di Amerika adalah beranekaragam kelompok manusia yang berasal dari suatu daerah tertentu, yang menghuni Amerika pada era pra-Kolumbus, sebelum kedatangan penjajah dari Eropa pada abad ke-15, serta kelompok etnik yang terus mengidentifikasi dengan kelompok-kelompok tersebut.[34] Populasi-populasi menunjukkan keanekaragaman yang signifikan; beberapa kelompok pribumi secara historis adalah pemburu-pengumpul, sedangkan yang lain mempraktikkan agrikultur dan aquakultur. Berbagai masyarakat pribumi mengembangkan struktor sosial yang kompleks, termasuk arsitektur monumen pra-kontak, kota-kota terorganisir, negara kota, chiefdom, pemerintahan, kerajaan, republik, konfederasi, dan kekaisaran.[35] Masyarakat-masyarakat ini memiliki beragam tingkat pengetahuan dalam bidang rekayasa, arsitektur, matematika, astronomi, kepenulisan, fisika, pengobatan, agrikultur, irigasi, geologi, pertambangan, metalurgi, skulptur, dan pandai emas.
Kelompok-kelompok pribumi terus menghuni banyak daerah di Amerika, dengan populasi-populasi signifikan di negara Bolivia, Kanada, Chili, Kolombia, Ekuador, Guatemala, Meksiko, Peru, dan Amerika Serikat. Terdapat setidaknya seribu bahasa pribumi yang dituturkan di seluruh Amerika, dengan di A.S. saja terdapat 574 puak-puak yang diakui secara federal. Beberapa bahasa, antara lain adalah Quechua, Arawak, Aymara, Guaraní, Maya, dan Nahuatl, memiliki jutaan penutur dan diakui sebagai bahasa resmi oleh pemerintah di Bolivia, Peru, Paraguay, dan Greenland. Orang-orang pribumi, baik yang di pedesaan ataupun kawasan urban, seringkali mempertahankan aspek-aspek praktik kebudayaannya, termasuk praktik agama, organisasi sosial, dan subsistensi. Sepanjang berjalannya waktu, budaya-budaya ini berevolusi, melestarikan tradisi sambil beradaptasi ke kebutuhan modern. Beberapa kelompok pribumi relatif masih terjaga dari budaya Barat, dengan beberapa masih dianggap sebagai kelompok terpencil.[36]
Amerika juga menampung jutaan individu keturunan campuran pribumi, Eropa, dan kadangkala Afroka atau Asia, secara historis dirujuk sebagai mestizo di negara-negara berbahasa Spanyol.[37][38] Di banyak negara-negara Amerika Latin, orang keturunan sebagian pribumi menjadi mayoritas atau bagian besar dari populasi, terutama di Amerika Tengah, Meksiko, Peru, Bolivia, Ekuador, Kolombia, Venezuela, Chili, dan Paraguay.[39][40][41] Orang mestizo jumlahnya lebih banyak daripada kelompok-kelompok pribumi di sebagian besar negara-negara berbahasa Spanyol, berdasarkan estimasi identifikasi budaya etnik. Namun, karena komunitas-komunitas pribumi di Amerika ditentukan oleh identifikasi budaya dan kekerabatan daripada garis keturunan atau ras, orang mestizo biasanya tidak dihitung ke dalam populasi pribumi kecuali mereka menuturkan sebuah bahasa pribumi atau mengidentifikasi dengan budaya pribumi tertentu.[42] Selain daripada itu, banyak individu yang sepenuhnya keturunan pribumi yang tidak mengikuti tradisi pribumi atau tidak menuturkan sebuah bahasa pribumi telah diklasifikasi atau mengidentifikasi diri sebagai mestizo akibat asimilasi ke dalam budaya Hispanik yang dominan. Dalam beberapa tahun terakhir, populasi pribumi melalui identifikasi diri di banyak negara mengalami peningkatan seiring dengan semakin maraknya gerakan pribumi yang memperjuangkan penentuan nasib sendiri dan keadilan sosial.[43]
Referensi
sunting- ^ "Censo de Población y Vivienda 2020: Presentación de resultados" [Population and Housing Census 2020: Presentation of results] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística y Geografía. hlm. 49. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 24 January 2022. Diakses tanggal 29 January 2022.
Note: Indigenous population was identified as the total population in households where the head of the household, his or her spouse or any of their ascendants claimed to speak an Indigenous language.
- ^ "Censo de Población y Vivienda 2020: Resultados complementarios" [2020 Population and Housing Census: Supplementary results] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística y Geografía. hlm. 27. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 January 2022. Diakses tanggal 30 January 2022. It was estimated that 19.41% of population aged 3 years and older considered themselves to be Indigenous.
- ^ "2020: DEC Redistricting Data (PL 94-171)". United States Census Bureau. The American Indian and Alaska Native population of one race was 3.7 million and the two or more races population 5.9 million (excluding Puerto Rico).
- ^ "Principales Resultados del Censo 2018" [Main Results of the 2018 Census] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística. hlm. 10. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 29 April 2021. Diakses tanggal 29 April 2021. Sum of people who identify as Maya (6,207,503) and Xinka (264,167).
- ^ "Perú: Perfil Sociodemográfico" [Peru: Sociodemographic Profile] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística e Informática. hlm. 214. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 11 February 2020. Diakses tanggal 30 April 2021. Sum of population aged 12 years and older who identify as Quechua (5,176,809), Aimara (548,292), Native or Indigenous from the Amazon (79,266), Ashaninka (55,489), Part of another Indigenous or originary peoples (49,838), Awajun (37,690) and Shipibo Konibo (25,222).
- ^ "Características de la Población – Censo 2012" [Population Characteristics – 2012 Census] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística. hlm. 103. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 30 April 2021. Diakses tanggal 30 April 2021. Excluding Afro-Bolivians (23,330).
- ^ "Síntesis de Resultados Censo 2017" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadísticas. hlm. 16. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 13 July 2018. Diakses tanggal 30 April 2021. Excluding Rapa Nui (9,399).
- ^ "Población Indígena de Colombia" [Indigenous Population of Colombia] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Departamento Administrativo Nacional de Estadística. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 18 September 2020. Diakses tanggal 1 May 2021.
- ^ "Indigenous identity by Registered or Treaty Indian status: Canada, provinces and territories, census metropolitan areas and census agglomerations with parts". Statistics Canada. 21 September 2022. Diarsipkan dari versi asli tanggal 27 September 2022.
- ^ "Censo Demográfico 2022: Identificação étnico-racial da população, por sexo e idade" (PDF) (dalam bahasa Portugis). Instituto Brasileiro de Geografia e Estatística. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal December 27, 2023. Diakses tanggal 1 February 2024.
- ^ "Censo Nacional de Población, Hogares y Viviendas 2022: Población indígena o descendiente de pueblos indígenas u originarios" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística y Censos (INDEC). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 12 March 2024. Diakses tanggal 7 March 2024.
- ^ "Presentación de Resultados Nacionales" [Presentation of National Results] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística y Censos. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 October 2023. Diakses tanggal 30 October 2023.
- ^ "Resultados Población Indígena" [Indigenous Population Results] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 23 November 2018. Diakses tanggal 1 May 2021.
- ^ "Población indígena en la República, por sexo, según provincia, comarca indígena, grupo indígena al que pertenece y grupos de edad: Censo 2023" [Indigenous population in the Republic, by sex, by province, indigenous region, indigenous group to which it belongs and age groups: 2023 Census] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística y Censo. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 14 June 2024. Diakses tanggal 14 June 2024.
- ^ "Población total por grupo poblacional al que pertenece, según total nacional, departamento, área, sexo y grupo de edad" [Total population by population group to which it belongs, according to national total, department, area, sex and age group] (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística. Diarsipkan dari versi asli (XLSX) tanggal 2 May 2021. Diakses tanggal 2 May 2021. Sum of people who identify as Maya-Chortí (33,256), Lenca (453,672), Misquito (80,007), Nahua (6,339), Pech (6,024), Tolupán (19,033) and Tawahka (2,690).
- ^ "Resultados – Censo de Poblacion y Vivienda 2005" [Results – Population and Housing Census 2005] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadísticas y Censos. hlm. 184. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 3 May 2021. Diakses tanggal 1 May 2021.
- ^ "Primeros Resultados Finales del IV Censo Nacional de Población y Viviendas para Pueblos Indígenas 2022" [First Final Results of the IV National Census of Population and Housing for Indigenous Peoples 2022] (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística. hlm. 22. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 16 June 2024. Diakses tanggal 16 June 2024.
- ^ "Población indígena por pertenencia a un pueblo indígena, según provincia y sexo" [Indigenous population by belonging to an indigenous people, according to province and sex]. Instituto Nacional de Estadística y Censos. Diarsipkan dari versi asli (XLS) tanggal 17 August 2021. Diakses tanggal 2 May 2021.
- ^ "Final 2012 Census Compendium 2" (PDF). Bureau of Statistics. hlm. 5. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 5 January 2021. Diakses tanggal 2 May 2021.
- ^ "Población por sexo y principal ascendencia étnico racial, según departamento" [Population by sex and main ethnic-racial ancestry, according to department] (dalam bahasa Spanyol). Instituto Nacional de Estadística. Diarsipkan dari versi asli (XLS) tanggal 19 January 2022. Diakses tanggal 2 May 2021.
- ^ "Greenland in Figures 2020" (PDF). Statistics Greenland. hlm. 37. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 3 May 2021. Diakses tanggal 3 May 2021. Corresponding to "Born in Greenland".
- ^ "Population and Housing Census 2010" (PDF). Statistical Institute of Belize. hlm. 20. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 5 January 2022. Diakses tanggal 2 May 2021.
- ^ "Demografische en Sociale Karakteristieken en Migratie" (PDF) (dalam bahasa Belanda). Algemeen Bureau voor de Statistiek. hlm. 46. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 3 May 2021. Diakses tanggal 2021-05-02.
- ^ "Puerto Rico: 2010 Summary Population and Housing Characteristics" (PDF). U.S. Census Bureau. hlm. 90. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 January 2022. Diakses tanggal 2022-01-30.
- ^ Aupetit, Mathilde. "Les populations indigènes de la Guyane française : une mémoire environnementale essentielle à protéger" (dalam bahasa Prancis). Diarsipkan dari versi asli tanggal 3 May 2021. Diakses tanggal 2021-05-03.
- ^ "VI Censo de población y V de vivienda 2007" (PDF) (dalam bahasa Spanyol). Dirección General de Estadística y Censos. hlm. 273. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 20 December 2019. Diakses tanggal 2021-05-02.
- ^ "Population and Housing Census Report 2012" (PDF). Statistical Office. hlm. 28. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 24 January 2022. Diakses tanggal 30 January 2022.
- ^ "Ethnic Groups by Sex 1991, 2001 and 2011". Central Statistics Office of Dominica. Diarsipkan dari versi asli tanggal 30 January 2022. Diakses tanggal 30 January 2022.
- ^ "2011 Population and Housing Census Demographic Report" (PDF). Central Statistical Office. hlm. 94. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 30 December 2021. Diakses tanggal 2021-05-02.
- ^ "2010 Housing and Population Census". The Central Statistical Office of Saint Lucia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 March 2023. Diakses tanggal 2023-10-12. To generate the report follow Population and Housing > Basic Characteristics > Person Variables, select Ethnic group and execute.
- ^ "2011 Population and Housing Census" (PDF). Statistics Division. hlm. 64. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 11 June 2020. Diakses tanggal 2023-10-10.
- ^ "Population and Housing Census 2011" (PDF). Central Statistics Office. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 28 September 2021. Diakses tanggal 2021-05-30.
- ^ "Population by Ethnic, Racial or National Group, 2011". Department of Statistics, Ministry of Sustainable Development. Diarsipkan dari versi asli tanggal 11 June 2023. Diakses tanggal 29 March 2024.
- ^ "Indigenous Peoples of North America". www.gale.com (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 June 2024. Diakses tanggal 17 December 2023.
- ^ Graeber, David; Wengrow, David (2001). The Dawn of Everything, A New History of Humanity. New York: Farrar, Straus and Giroux. hlm. 346–358.
- ^ Mann, Charles C. (2005). 1491: New Revelations of the Americas Before Columbus. New York: Knopf Publishing Group. ISBN 978-1-4000-4006-3. OCLC 56632601.
- ^ Marez, Curtis (2007). "Mestizo/a". Dalam Burgett, Bruce; Hendler, Glenn. Keywords for American Cultural Studies, Third Edition. NYU Press.
- ^ Mangan, Jane E. (30 June 2014). "Mestizos". Atlantic History. doi:10.1093/obo/9780199730414-0240.
- ^ Lizcano Fernández, Francisco (2004). "Las etnias centroamericanas en la segunda mitad del siglo XX" [Central American ethnic groups in the second half of the 20th century] (PDF). Revista Mexicana del Caribe. IX (17). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 9 April 2024. Diakses tanggal 4 May 2011.
- ^ Lizcano Fernández, Francisco (August 2008). "Composición Étnica de las Tres Áreas Culturales del Continente Americano al Comienzo del Siglo XXI" [Ethnic Composition of the Three Cultural Areas of the American Continent at the Beginning of the 21st Century]. Convergencia (dalam bahasa Spanyol). 12 (38): 185–232. ISSN 1405-1435.
- ^ De Oliveira, Thais C.; Secolin, Rodrigo; Lopes-Cendes, Iscia (19 January 2023). "A review of ancestrality and admixture in Latin America and the caribbean focusing on native American and African descendant populations". Frontiers in Genetics (dalam bahasa Inggris). 14. doi:10.3389/fgene.2023.1091269 . ISSN 1664-8021. PMC 9893294 Periksa nilai
|pmc=
(bantuan). PMID 36741309 Periksa nilai|pmid=
(bantuan). - ^ Bartolomé (1996:2)
- ^ "Varieties of Indigeneity in the Americas" (PDF). Stanford University. 2018. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 July 2024.
Pranala luar
sunting- Para Pengelana Zaman Batu Amerika, dari Nova oleh PBS
- Sejarah Kelompok Pribumi Kanada dari Canadian Museum of Civilization
- Kelompok Pribumi di Brasil dari Instituto Socioambiental (ISA)
- Situs web resmi National Museum of the American Indian, bagian dari Smithsonian Institution
- Chamberlain, Alexander Francis (1911). "Indians, North American". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11).