Djoko Nugroho

Mantan Bupati Blora
Revisi sejak 16 Oktober 2015 02.12 oleh Aryphrase (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox Officeholder |honorific-preffix = Letkol. Inf. (Purn.) |name = Djoko Nugroho |honorific-suff...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Letkol. Inf. (Purn) Djoko Nugroho (lahir 25 Mei 1963) adalah Bupati Blora yang menjabat pada periode 2010-2015. Ia menggantikan R.M. Yudhi Sancoyo. Ia bersama wakilnya Abu Nafi berhasil memenangkan pilkada Blora dengan perolehan 243.715 suara mengalahkan pasangan petahana RM Yudhi Sancoyo-Hestu Bagiyo Sunjoyo (Yes) yang memperoleh 197.277 suara, dan HM Warsit-Lusiana Marianingsih (Wali) yang hanya memperoleh 39.445 suara.[1]

Djoko Nugroho
[[Bupati Blora]] 27
Mulai menjabat
2010
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Joko Widodo
GubernurBibit Waluyo
Ganjar Pranowo
[[Wakil Bupati Blora|Wakil]]Abu Nafi
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir25 Mei 1963
Indonesia Blora, Jawa Tengah
KebangsaanIndonesia Indonesia
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

Didahului oleh:
R.M. Yudhi Sancoyo
Bupati Blora
2010 - kini
Diteruskan oleh:
Masih Menjabat